Usai Viral, Samuel Christ Klarifikasi Soal Pernyataan Mgdalenaf

Samuel Christ
Samuel Christ (net)

Bagikan

JAKARTA, TM.ID: Food Vlogger Mgdalenaf belakangan sempat viral gegara melakukan ulasan kepada salah satu restoran.

Sebelumnya, Magdalena sedikit menceritakan pengalamannya saat akan hendak makan di sebuah restoran. Dia mengatakan saat mengujungi tempat tersebut sembari menunjukkan follower media sosial miliknya.

“Aku pernah ya ini fun fact, baru tahun lalu, aku datang ke tempat makan, aku udah nunjukin follower aku berapa, bisa bantu sejauh apa,” ucap Magdalena.

BACA JUGA: Habib Bahar Bela Pegawai Avsec yang Dipecat, Buntut Mengawal Dirinya

“(Dijawab) iya tapi ini kan bisnis, saya dikasih apa,” lanjutnya menirukan pemilik tempat makan, dalam hati ‘pak ini nilainya tidak ternilai loh. Kalau misal lo disuruh bayar ke gue, bisa bayar berapa,'” tambah Magdalena.

Lantas, Magdalena menjadi viral karena sebuah unggahan cuplikan video  yang menampilkan dirinya yang menuai pro dan kontra.

Dari sisi yang lain, Youtubers Samuel Christ yang menayangkan podcast terkait itu melakukan klarifikasi. “Terjadi kesalahpahaman yang akhirnya menimbulkan kesan bahwa food vlogger MGDALENAF ‘meminta makanan gratis dan bayar hanya dengan exposure’ dan ‘meminta diberikan pelayanan istimewa’,” tulis Samuel di Instagram Story, dikutip pada Senin (3/4/2023).

Samuel menambahkan, beberapa poin-poin maksud terkait pernyataan Magda yang menurutnya disalahpahami oleh publik.

“1. MGDALENAF selalu berinisiatif melakukan pembayaran setiap meliput UMKM kuliner tapi seringkali dikira minta makan gratisan.”

“2. Penujukkan jumlah followers kepada pelaku UMKM kuliner merupakan prosedur perusahaan yang dilakukan supaya pelaku UMKM yg belum mengenal media MGDALENAF dapat mengerti tujuan digitalisasi atau promosi GRATIS yang akan dilakukan.”

“3. Magda mempunyai visi dan misi membantu UMKM kuliner tidak hanya dalam digitalisasi tapi juga permodalan bahkan bernilai hingga puluhan/ratusan juta,” jelas Samuel Christ.

Selain itu, Samuel Christ juga menyampaikan permintaan maaf atas kontennya dengan Mgdalenaf yang membuat kehebohan di publik.

BACA JUGA: Ini Kuliner Favorit BLACKPINK di Indonesia

(Saepul/Dist)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Prancis vs Belgia 16 Besar EURO 2024
Pratinjau Prancis vs Belgia 1 Juli 16 Besar EURO 2024: Prediksi Line Up dan Head to Head
Detik-Detik Mengerikan Pembunuhan Mutilasi di Garu-Cover
Detik-Detik Mengerikan Pembunuhan Mutilasi di Garut: Korban dalam Kondisi Terikat
joe biden debat pilpres amerika serikat
Penampilan Biden di Debat Pilpres Panen Kritik
Kuliner Pantai Karang Bolong Kebumen
Yuk, Intip Kuliner Unik di Pantai Karang Bolong Kebumen
Korban Mutilasi Garut
Penemuan Mayat Korban Mutilasi Gemparkan Warga Garut
Berita Lainnya

1

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

2

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

3

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0

4

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

5

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF
Headline
data polri kena hack
Data Polri Kena Hack, Beredar di Dark Web!
Kronologi Meninggalnya Zhang Zhi Jie
Kronologi Meninggalnya Zhang Zhi Jie di Asia Junior Championship 2024
Korban Tanah Longsor Blitar
Pencarian 6 Jam, 2 Korban Tanah Longsor Blitar Ditemukan Tewas
Spanyol Semifinal EURO 2024
Hancurkan Georgia 4-1, Spanyol Bertemu Jerman di Perempat Final EURO 2024