Buntut Kasus Guru Supriyani, Bupati Konawe Selatan Copot Camat Baito, Kenapa?

Kasus Guru Supriyani
Guru honorer Supriyani meminta penangguhan penahanan di Lapas Perempuan hingga menjalani proses persidangan di PN Andoolo Konawe Selatan (Dok. Inews)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Bupati Konawe Selatan (Konsel) Surunuddin Dangga mencopot Camat Baito Sudarsono Mangidi buntut guru honorer Supriyani. Camat dinilai tidak netral pada kasus dugaan penganiayaan Supriyani terhadap anak polisi.

Sudarsono juga tidak intens berkoordinasi dengan pemerintah. Jabatan camat sementara diemban pejabat Eselon II Kepala Satpol PP Konawe Selatan Ivan Ardiansyah.

Menurut Surunuddin, pencopotan ini dilakukan untuk menciptakan keadilan dan menyelesaikan masalah antara guru honorer Supriyani yang saat ini menjadi terdakwa dalam kasus dugaan penganiayaan terhadap seorang murid di Sdn 4 Baito. Pihak keluarga yang diduga menjadi korban yaitu Aipda Wibowo Hasyim.

BACA JUGAPemerintah Lindungi Guru Honorer yang Dituduh Menganiaya Murid di Sulewesi Tenggara

“Pencopotan ini juga dilakukan karena Camat Baito kurang kooperatif dalam menyampaikan informasi mengenai kasus tersebut kepada pimpinan dan tidak netral dalam menangani kasus kedua warganya,” ujar Surunuddin eperti dikutip teropongmedia.

Diketahui, Camat Baito intensif mendampingi kasus Supriyani mulai dari penangguhan penahanan di Lapas Perempuan hingga sidang di PN Andoolo Konawe Selatan. Bahkan, mobil dinas camat menjadi sasaran aksi penembakan Orang Tak Dikenal (OTK) usai sidang mendampingi Supriyani menjalani sidang di PN Andoolo.

 

 

(Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
petinggi yayasan bunbin bandung ditaangkap
Kejati Tangkap 2 Tersangka Kasus Korupsi Lahan Kebun Binatang Bandung
Nissa Ayus Menikah
Nissa Sabyan Unggah Video Sehari Sebelum Menikah dengan Ayus
shakti hotel bandung malam tahun baru
Shakti Hotel Bandung Ajak Anda Rayakan Momen Spesial Malam Tahun Baru
sidang isbat rizky febian ditolak
Permohonan Isbat Nikah Rizky Febian dan Mahalini Ditolak, Harus Nikah Ulang?
siswa SD Subang korban bully
Siswa SD di Subang Meninggal Dunia, Diduga Korban Bully Kakak Kelas!
Berita Lainnya

1

7 Fakta Penting Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus yang Menghebohkan Publik

2

BRIN Ubah Minyak Kelapa Menjadi Bio-jet Fuel

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Tim Dosen Tel-U Raih Best Paper Award di IEEE Conference 2024: Angkat Kearifan Lokal dalam Pencegahan Disinformasi

5

Dikabarkan Dekat dengan Paula, Calon Gubernur Banten Andra Soni Pernah Jadi Kuli Sebelum Sukses
Headline
Piala AFF 2024, Timnas Indonesia, Timnas Vietnam, PSSI, ASEAN Championship Mitsubishi Electric Cup 2024
Timnas Indonesia Prioritaskan Regenerasi di ASEAN Cup 2024, Target Tetap Final
Fransesco Bagnaia
Francesco Bagnaia: Radio Tim di MotoGP Belum Siap, Apa Manfaatnya?
Brace Cristiano Ronaldo
Brace Cristiano Ronaldo Warnai Kemenangan Al Nassr atas Al Gharafa di Liga Champions Asia
arkhan kaka
Arkhan Kaka Jadi Pemain Paling Bontot Masuk Skuat Piala AFF 2024