BPBD: Tambang Emas Gorontalo Dikenal Rawan dan Pernah Ditutup

Tambang Emas Gorontalo Dikenal Rawan
Ilustrasi-Korban tewas longsor tambang emas di Gorontalo bertambah 2 orang menjadi total 8 orang (Antara)

Bagikan

BANDUNG, TEROPOGMEDIA.ID — Lokasi pertambangan emas tanpa izin (PETI) yang mengalami longsor di di Kecamatan Suwawa Timur Kabupaten Bone Bolango dulunya pernah ditutup,   hal tersebut diungkapkan Kepala BPBD Kabupaten Bone Bolango, Ahril menjelaskan. Hal ini seiring dengan aktivitas pertambangan rakyat yang berada di lokasi rawan longsor.

“Memang bahaya itu (lokasi pertambangan). Dulu sudah diperingatkan sampai pernah ditutup tapi masyarakat masih datang lagi,” kata Ahri mengutip dari Pro 3 RRI,  Rabu (10/7/2024).

Ahril mengatakan lokasi pertambangan tersebut telah beberapa kali mengalami longsor. Namun selama ini tidak pernah memakan korban jiwa.

“Baru kali ini saja (ada korban jiwa). Karena longsornya di lokasi camp penambang,” ujarnya.

Aktivitas pertambangan rakyat di Kecamatan Suwawa Timur, Kabupaten Bone Bolango, Gorontalo, menurut Ahril, sudah ada sejak tahun 1980an. Sampai saat ini camp penambang sudah seperti permukiman penduduk.

BACA JUGA: Korban Longsor Tambang Emas Gorontalo Bertambah, Evakuasi Terkendala Cuaca

“Mereka sudah beranak pinak disana. Bahkan ada pendatang juga dari Sulawesi Utara, Sulawesi Tengah, bahkan dari Jawa,” katanya.

Pertambangan Emas Tanpa Izin (PETI) di Kecamatan Suwawa Timur Kabupaten Bone Bolango mengalami longsor pada Minggu (7/7/2024) pagi. Kejadian tersebut mengakibatkan 23 orang meninggal dunia.

Sementara sebanyak 71 korban selamat. Dan 35 orang masih dalam pencarian.

 

(Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Jajanan makanan di sekitar sekolah, sedikit banyak mengancam kesehatan murid
Ahli Gizi RSHS Bandung Sarankan Orang Tua Murid Beri Bekal Makanan di Sekolah
Penghapusan penjurusan SMA
Pakar Unair Tanggapi Penghapusan Penjurusan di SMA Sederajat
Ulang Tahun Kimberly Ryder
Jelang Sidang Cerai, Edward Akbar Beri Ucapan Ulang Tahun untuk Kimberly Ryder
Dokter Tirta trending
Dokter Tirta Terseret Drama Akun Sepak Bola Irak Trending di X, Ajakan Duel Bergulir
upacara 17 austus di IKN
Pemerintah Sediakan Bus untuk Tamu Undangan Upacara 17 Agustus di IKN
Berita Lainnya

1

Sinergi bank bjb dengan OJK, Hadirkan Program Ekosistem Keuangan Inklusif Digital Berbasis AI

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

4

Link Streaming Barcelona vs AC Milan Friendly Match Selain Yalla Shoot

5

Tips Mengobati Gigitan Tomcat, Jangan Salah Kaprah!
Headline
Anggaran Perayaan HUT RI di IKN dan Jakarta Bengkak
Anggaran Perayaan HUT RI di IKN dan Jakarta Bengkak, Ini Penjelasanya
1000 Bal Lebih Pakaian Bekas Impor Berhasil Disita Bareskrim
1.883 Bal Pakaian Bekas Impor Berhasil Disita Bareskrim Polri
Dilarang Berfoto di 'Rumah Milea'
Dilarang Berfoto di 'Rumah Milea', Ini Alasannya
Barcelona vs Ac Milan
Drama Adu Penalti, Barcelona Takluk dari AC Milan 3-4 dalam Laga Uji Coba Pramusim