Urus Paspor tidak Harus Bawa KTP dan KK, Simak Informasinya

Urus Paspor tidak Harus Bawa KTP dan KK
Ilustrasi-Urus Paspor tidak Harus Bawa KTP dan KK (jogya.imigrasi)

Bagikan

JAKARTA,TEROPONGMEDIA.ID — Direktorat Jenderal (Ditjen) Imigrasi, Silmy Karim mengatakan, jika Masyarakat Indonesia yang ingin mengurus paspor di Kantor Imigrasi masing-masing wilayah tidak perlu lagi membawa dokumen Kartu Keluarga (KK) dan Kartu Tanda Penduduk (KTP).

Silmy menyebutkan, jika dalam waktu dekat pihaknya berencana untuk mengintegrasikan system imigrasi dengan Ditjen Kependudukan dan Pencarian Sipil (Dukcapil).

“Ke depan kita akan menghubungkan antara system Ditjen Imigrasi dengan Dukcapil sehingga beberapa syarat yang saat ini harus diberitakan secara fisik, seperti KTP atau KK itu nantinya sudah tidak diperlukan lagi,” kata Silmy dikutip di Instagram resmi Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia(@kemenkemkumhamri), pada Sabtu (29/6/2024).

BACA JUGA: Netizen Ramai Tolak Desain Paspor Baru, Kenapa?

Diketahui, selama ini KTP dan KK merupakan persyaratan dokumen yang harus dibawa secara fisik oleh pemohon paspor saat ingin melakukan proses foto dan wawancara di Kantor Imigrasi.

Tak hanya KTP dan KK, akta kelahiran, buku nikah atau akta perwakawinan, surat beptis, atau izasah juga diperlukan sebagaii persyaratan pem buatan paspor.

 

(Agus Irawan/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Brazil vs Kolombia Berhasil Imbang Hingga Matthijs-Cover
Brazil vs Kolombia Berhasil Imbang Hingga Matthijs De Ligt, Bek incaran Manchester United
Drama Moving-1
Link Download dan Nonton Drama Moving All Episode Sub Indo!
Bea Cukai Bandung Rokok Ilegal
Bea Cukai Bandung Serahkan Tersangka Pengedar Rokok Ilegal ke Kejaksaan
Kata Serapan dari Bahasa Inggris
20 Kumpulan Kata Serapan dari Bahasa Inggris
logo Levi's
Logo Levi's Ternyata Alami 8 Kali Desain, Ini Faktanya!
Berita Lainnya

1

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

2

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF

5

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0
Headline
ketua kpu RI Hasyim Asy'ari
Ketua KPU Hasyim Asy'ari Dipecat Akibat Tindakan Asusila
Lionel Messi Tak Perkuat Argentina di Olimpiade Paris
Lionel Messi Tak Perkuat Argentina di Olimpiade Paris 2024
saksi sidang Praperadilan Pegi Setiawan
5 Saksi Bicara dalam Sidang Praperadilan Pegi Setiawan
Jokowi Backup Semua Data Nasional
Instruksi Jokowi, Backup Semua Data Nasional!