6 Cara Google Translate Foto Kamera, Mudah!

Translate Kamera Google
Ilustrasi (pinterest)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Di tengah perkembangan teknologi, aplikasi kamera Google Translate telah menjadi salah satu alat yang sangat berguna bagi banyak orang.

Dengan munculnya fitur terbaru Google Translate yang memanfaatkan kamera smartphone, pengguna kini dapat dengan mudah menerjemahkan teks dari bahasa asing ke bahasa target hanya dengan menggunakan kamera ponsel mereka.

Kali ini Teropong media akan memberikan langkah-langkah untuk menggunakan fitur Google Translate tersebut:

1. Unduh dan Instal Aplikasi Google Translate

Pastikan telah mengunduh dan menginstal aplikasi Google Translate dari Play Store (untuk pengguna Android) atau App Store (untuk pengguna iOS).

2. Pilih Bahasa

Setelah membuka aplikasi Google Translate, pilih bahasa yang ingin diterjemahkan, misalnya dari Bahasa Inggris ke Indonesia.

3. Akses Fitur Kamera

Ketika telah memilih bahasa, tap ikon kamera yang bertuliskan “Camera” di sebelah kiri ikon pulpen (“Handwriting”).

BACA JUGA : Cara Menggunakan Google Lens dan Fitur Translate

4. Berikan Izin Akses Kamera

Aplikasi akan meminta izin untuk mengakses kamera ponsel. Berikan izin tersebut untuk melanjutkan proses terjemahan.

5. Arahkan Kamera ke Objek Teks

Saat kamera terbuka, arahkan ke objek berupa teks yang ingin terjemahkan. Teks akan segera menerjemahkan ke dalam bahasa yang sesuai, dan hasil terjemahan akan muncul di layar.

6. Deteksi Bahasa Asing

Jika tidak mengetahui bahasa asing yang ingin terjemahkan, pilih opsi “DETECT LANGUAGE” (DETEKSI BAHASA) pada kolom kiri.

Artikel di atas membahas tentang cara Google Translate Foto kamera untuk mempermudah pengguna.

 

(Kaje/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Autumn in My Heart-1
Cek, Link Nonton Film Autumn in My Heart!
buggati veyron
Biaya Perawatan Buggati Veyron, Bikin Nmax Turbo Tak Berharga
Argentina Kalahkan Peru 2-0 di Copa America 2024
Lionel Messi Diparkir, Argentina Kalahkan Peru 2-0 di Copa America 2024
pesawat Garuda
Korupsi Pengadaan Pesawat Garuda, Soetikno Dituntut Bui 12 Tahun
Kode Hengkangnya Ciro Alves
Kode Hengkangnya Ciro Alves Langsung Dijawab Persib
Berita Lainnya

1

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF

2

Resesi Seks China Makin Parah, Pemuda Rela Bayar AI Demi Dapat Pasangan

3

Jelang 16 Besar Euro 2024 Pemain Manchester City Foden Kembali Gabung Timnas Inggris

4

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0

5

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024
Headline
Manchester United Incar Matthijs De Ligt
Manchester United Incar Matthijs De Ligt Dari Bayern Munich
Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024
Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024
Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2023
Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0
Chile Vs Kanada Copa America 2024
Chile Vs Kanada Copa America 2024 Adu Taktik Menuju Perempat Final