5 Minuman Pengganti Kopi Saat Ramadhan

g
(Web)

Bagikan

BANDUNG.TM.ID Kopi merupakan minuman yang sering sekali dikonsumsi oleh masyarakat Indonesia. Minuman satu ini sering dijadikan sebagai obat ngantuk. Kopi juga sering sekali dinikmati pada pagi hari, termasuk saat sahur tiba. Konsumsi ini bisa membuat badan kamu jadi lebih segar sebelum menjalani aktivitas seharian.

Selain minum kopi ternyata kamu juga bisa menikmati minuman herbal lain sebagai sumber kafein. Inilah minuman pengganti kopi yang bisa menyehatkan kamu. Simak penjelasannya dalam artikel ini!

1. Cokelat Hangat 

minuman pengganti kopi
(web)

Minuman pengganti kopi yang pertama adalah cokelat hangat. Kamu bisa mengkonsumsinya saat sahur. Karena sangat berpotensi meningkatkan energi untuk aktivitas harianmu. Cokelat hangat dipercaya bisa menggantikan kopi dan bisa membuat moodmu semakin bagus.

Kandungan magnesium yang terdapat di dalamnya juga bisa membuat rileks otot kamu. Setelah mengetahui ini, kopimu dijamin akan tergantikan dengan minuman satu ini.

2. Teh Rooibos

minuman pengganti kopi
(Web)

Teh Rooibos merupakan minuman pengganti kopi yang berasal dari Afrika Selatan. Minuman ini diketahui memiliki tanin yang rendah, jadi kamu tidak perlu khawatir dengan penyerapan zat besinya. Berbeda dengan teh yang lainnya, teh ini memiliki rasa pahit saat kamu seduh.

Teh rooibos juga memberikan rasa manis buah yang mungkin kamu menyukainya. Kmau bisa menyeduhnya saat waktu sahur.

3. Air Lemon

t
(Web)

Ternyata air lemon bisa kamu jadikan sebagai minuman pengganti kopi. Karena kafein pada kopi tidak baik jika kamu konsumsi setiap hari maka kau bisa menggunakan air lemon ini. Minuman ini bebas kafein dan kalori. Air lemon juga memiliki peran penting sebagai antioksidan karena vitamin C nya. Fungsi dari vitamin tersebut baik untuk kolagen pada kulit.

4. Teh Kombucha

a
(Web)

Teh Kombucha saat ini banyak sekali menjadi perbincangan warganet. Karena minuman ini baik untuk kesehatan, walaupun cara membuatnya membutuhkan waktu yang lama. Terbuat dari fermentasi teh hitam dengan bakteri ragi dan gula.

Kemudian, fermentasi ini nantinya menghasilkan asam asetat, probiotik, dan antioksidan. Rasa dari teh tersebut cukup asam dan memiliki sedikit sensasi seperti soda di lidah.

5. Jus Buah

g
(Web)

Jus buah sangat baik untuk dikonsumsi jika kamu ingin menghindari kopi. Tapi sebaiknya kamu membuat jus sendiri di rumah. Kamu bisa membuat jus jeruk yang kaya dengan vitamin C dan jus bluberry yang bisa menjaga kesehatan otak kamu .

Saat kamu membuat jus, hindari gula yang berlebih. Karena tidak baik untuk tubuh kita. Jangan memilih minuman yang berlabel sari buah karena mengandung sukrosa yang tinggi.

BACA JUGA: Ragam Kopi Susu Berbagai Negara, No 2 Unik!

(Kaje)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
8e2c58e2-3a30-4d01-8495-7fcfffa771bf
Hari Terakhir Pembersihan APK, Satpol PP Kota Bandung Turunkan 300 Personel
pilkada di baduy
Warga Baduy Minta Perpanjangan Waku Pencoblosan, Ada Acara Adat!
Prabowo KPK
Cek Fakta: Prabowo Tak Akan Bekukan KPK Jika Gagal Tangkap Koruptor dalam 100 Hari
Aksesoris Apple di Bandung
Mahal! Produk Aksesoris Apple di Pabrik Bandung Lebihin Kompetitor
kabag ops tembak kasat reskrim-7
Buntut Kasus Polisi Tembak Polisi di Solok, Polri Tegaskan Soal SOP Senpi!
Berita Lainnya

1

7 Fakta Penting Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus yang Menghebohkan Publik

2

Dikabarkan Dekat dengan Paula, Calon Gubernur Banten Andra Soni Pernah Jadi Kuli Sebelum Sukses

3

BRIN Ubah Minyak Kelapa Menjadi Bio-jet Fuel

4

Password Wifi MCD Terbaru 2024!

5

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Piala AFF 2024, Timnas Indonesia, Timnas Vietnam, PSSI, ASEAN Championship Mitsubishi Electric Cup 2024
Timnas Indonesia Prioritaskan Regenerasi di ASEAN Cup 2024, Target Tetap Final
Fransesco Bagnaia
Francesco Bagnaia: Radio Tim di MotoGP Belum Siap, Apa Manfaatnya?
Brace Cristiano Ronaldo
Brace Cristiano Ronaldo Warnai Kemenangan Al Nassr atas Al Gharafa di Liga Champions Asia
arkhan kaka
Arkhan Kaka Jadi Pemain Paling Bontot Masuk Skuat Piala AFF 2024