5 Cara Cari Lagu Hanya dengan Gumam, Siul, atau Senandung

Cari Lagu
Cara cari lagu dengan gauman (pinterest)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: YouTube, sebagai platform video terbesar di dunia memiliki fitur unik yang mungkin belum banyak diketahui penggunanya.

Dalam artikel ini, akan membahas cara-cara menarik untuk mencari lagu di YouTube hanya dengan menggunakan gumam, siul, atau senandung.

Dengan fitur serupa yang ada oleh aplikasi Shazam, YouTube memberikan pengalaman cari lagu yang inovatif dan menyenangkan.

Cara Mencari Lagu dengan Gumam di YouTube

  • Buka Aplikasi YouTube di HP

Langkah pertama adalah membuka aplikasi YouTube pada perangkat seluler.

  • Ketuk Tombol Cari di Pojok Kanan Atas

Temukan tombol pencarian di pojok kanan atas layar dan ketuk untuk memulai proses pencarian.

  • Klik Ikon Mikrofon

Gunakan fitur pencarian suara dengan mengklik ikon mikrofon yang tersedia.

  • Izinkan Akses Mikrofon

Pastikan untuk memberikan izin akses mikrofon agar YouTube dapat mendengarkan suara.

  • Lakukan Gumam saat Ikon Mikrofon Menyala

Mulailah menyanyi atau gumam lagu yang ingin cari saat ikon mikrofon menyala.

Setelah melalui langkah-langkah tersebut, YouTube akan menampilkan daftar lagu atau video yang sesuai dengan gumaman. Meskipun hasilnya cukup akurat, jika YouTube gagal menemukan lagu yang dicari, dapat mengulangi proses ini.

BACA JUGA : Berikut 5 Video YouTube Terpopuler Sepanjang Tahun 2023

Kelebihan Fitur Pencarian Suara di YouTube

Fitur ini memiliki beberapa keunggulan yang patut perhatikan:

  • Inovatif: Pencarian suara memberikan pengalaman baru yang inovatif bagi pengguna YouTube.
  • Akurasi: Meskipun sederhana, fitur ini mampu memberikan hasil pencarian yang cukup akurat.
  • Interaktif: Pengguna dapat berinteraksi lebih langsung dengan platform melalui suara mereka.

Catatan Penting: Hanya Berlaku untuk Aplikasi Versi HP

  • Perlu tahu bahwa fitur mencari lagu dengan gumam, siul, atau senandung ini hanya berlaku untuk aplikasi
  • YouTube versi HP, bukan untuk versi laptop atau website. Meskipun demikian, kemampuan ini menambah kepraktisan dalam pencarian lagu secara cepat dan mudah melalui perangkat seluler.

 

(Hafidah/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Pembalap F1 2024
Ralf Schumacher Ungkap Sponsor €10 Juta Jadi Penyelamat Karier Jack Doohan di Alpine
Mirra-Andreeva
Mirra Andreeva Lanjutkan Tren Positif di Madrid Open 2025, Taklukkan Bouzkova Dua Set Langsung
Pusarla-V
Pelatih Malaysia Soroti Sistem Poin 3x15: Seni Bulu Tangkis Bisa Hilang
Final Coppa Italia
Final Coppa Italia 2025: Bologna Ukir Sejarah, Milan Kejar Akhiri Puasa Gelar
Declan Rice
Emmanuel Petit: Declan Rice Layak Disebut Gelandang Terbaik Dunia Saat Ini
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Gedung BPJS Kesehatan Cempaka Putih Jakarta Pusat Kebakaran, 19 Unit Mobil Pemadam Dikerahkan

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Pemain yang Diincar dalam Tim Prabowo
Headline
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025
Inter
Kondisi Inter Memburuk, Jalan Barcelona Menuju Final Kian Terbuka

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.