4 Tips Aman Biar Transaksimu Nyaman di Aplikasi DANA

Aplikasi DANA
Ilustrasi

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Akhir-akhir ini, diserang oleh modus penipuan yang mengatasnamakan DANA. Untuk tetap aman dan terhindar dari ancaman tersebut, yuk cek informasi resmi dari aplikasi DANA!

Mengutip dari laman resmi DANA, begini cara aman transaksi di aplikasi bank digital DANA.

1. Modus Penipuan: Sosmed DANA Palsu

Jangan lengah, Jika ada yang menghubungi dan mengklaim berasal dari DANA Indonesia, perlu hati-hati! Pastikan terlebih dahulu bahwa akun media sosial tersebut adalah akun resmi milik DANA Indonesia. Cek kontak sosial media DANA yang asli di bawah ini:

2. Periksa Official Website DANA

Selain memeriksa sosial media, pastikan juga untuk selalu mengunjungi official website DANA. Website resmi DANA menyediakan informasi terkini, kebijakan, dan panduan resmi bagi pengguna. Jangan pernah melakukan transaksi melalui link atau website yang tidak terdaftar sebagai official website DANA.

BACA JUGA : 4 Proses Laporan Penipuan ke DANA

3. Verifikasi Pengirim Dana

Penting untuk selalu memverifikasi identitas pengirim dana sebelum menerima pembayaran. Pastikan bahwa pengirim benar-benar merupakan teman atau mitra bisnis yang sah. Jangan ragu untuk menghubungi mereka secara langsung melalui saluran komunikasi yang telah kenal sebelumnya.

4. Gunakan Fitur Keamanan DANA

DANA menyediakan berbagai fitur keamanan untuk melindungi pengguna dari potensi penipuan. Pastikan telah mengaktifkan semua fitur keamanan yang tersedia, termasuk verifikasi dua langkah dan notifikasi transaksi. Dengan begitu, transaksimu akan lebih aman dan terlindungi.

Informasi diatas akan membantu untuk transaksi lebih nyaman dan aman di apliaksi DANA.

 

 

(Hafidah/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Program DAKOCAN
Program Dakocan Pemkab Cirebon Ditargetkan Menyasar 639.333 Anak
Ketua yayasan ponpes lombok
Terinspirasi Film Walid, Kasus Predator Seks Ketua Yayasan Ponpes di Lombok Terungkap
purnawirawan tni prabowo
Didesak Purnawirawan TNI Soal Gibran, Ini Sikap dari Prabowo
Stabilisasi Harga dan Dorong Perkembangan UMKM Lokal, Disdagin Kota Bandung Bakal Gelar Bazar Mura
Stabilisasi Harga dan Dorong Perkembangan UMKM Lokal, Disdagin Kota Bandung Bakal Gelar Bazar Mura
Windy 'Idol'
Windy 'Idol' Menangis di KPK: Saya Pengen Punya Masa Depan
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden
Headline
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025
Inter
Kondisi Inter Memburuk, Jalan Barcelona Menuju Final Kian Terbuka

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.