3 Cara Mengubah Bahasa di Mesin Pencarian Google

Mengubah Bahasa
Ilustrasi

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Pengguna mesin pencarian Google seringkali menghadapi kesulitan karena bahasa  yang digunakan bukan bahasa Indonesia. Untuk itu perlu untuk mengubah ke dalam bahasa yang sesuai.

Untuk mempermudah pengalaman pencarian, mengutip dari berbagai sumber  berikut langkah demi langkah untuk mengubah bahasa di penelusuran Google.

Baik pada perangkat seluler Android dan iPhone/iPad, maupun pada browser desktop.

1. Cara Mengubah Bahasa Pencarian Google di Android

Jika menggunakan perangkat Android, mengubah bahasa pencarian Google bisa dilakukan dengan mudah. Berikut langkah-langkahnya:

  • Pertama-tama, buka aplikasi Google di perangkat Android.
  • Temukan dan ketuk gambar profil, biasanya terletak di sudut kanan atas layar.
  • Dalam menu, klik opsi “Language.”
  • Tambahkan bahasa baru dengan mengklik opsi “Add Language.”
  • Dari daftar drop-down, pilih bahasa Indonesia atau bahasa yang diinginkan.

2. Cara Mengubah Bahasa Pencarian Google di iPhone atau iPad

Menggunakan iPhone atau iPad, berikut adalah panduan langkah demi langkah untuk mengubah bahasa pencarian Google:

  • Buka pengaturan pada perangkat iOS.
  • Temukan dan ketuk opsi “General.”
  • Dalam menu, klik “Language & Region.”
  • Tambahkan bahasa baru dengan mengklik opsi “Add Languages.”
  • Pilih bahasa Indonesia atau bahasa lain yang diinginkan.
  • Dengan menahan dan menyeret, atur bahasa yang telah terpilih ke bagian atas daftar.

BACA JUGA : Fitur Nearby Share Google Ganti Nama Jadi Quick Share

3. Cara Ubah Bahasa Pencarian Google di Browser Desktop

Jika lebih suka menggunakan mesin penelusuran Google melalui browser desktop, berikut adalah panduan langkah demi langkah:

  • Buka browser desktop, misalnya, Google Chrome.
  • Buka pengaturan dengan mengklik tiga titik vertikal di kanan atas layar.
  • Dalam menu pengaturan, temukan opsi “Languages” dan tambahkan bahasa baru.
  • Centang kotak di samping bahasa yang ingin dan klik “Add.” Pastikan untuk memindahkan bahasa ini ke atas daftar.
  • Gulir ke bawah hingga menemukan bagian Google Translate dan aktifkan opsi “Use Google Translate.”
  • Pilih Bahasa yang sudah terpilih

 

(Hafidah/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Tahanan kabur
3 dari 8 Tahanan Rutan Polres Lahat yang Kabur Berhasil Ditangkap Kembali
David da Silva Curahkan Isi Hatinya dan Akui Ini Menjadi Musim Terberat Sepanjang Karirnya
David da Silva Curahkan Isi Hatinya dan Akui Ini Menjadi Musim Terberat Sepanjang Karirnya
ijazah palsu jokowi roy suryo (2)
Roy Suryo Cs Dilaporkan Buntut Gaduh Isu Ijazah Palsu Jokowi
Kerangka manusia Solok
Identitas Kerangka Manusia di Belakang Kantor DPRD Solok Berhasil Terungkap
Yuke Dewa 19
Yuke Dewa 19 Tabrak Bocah di Tasikmalaya, Ini Sikap Tanggung Jawabnya!
Berita Lainnya

1

Link Live Streaming Liverpool vs Tottenham Selain Yalla Shoot

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Link Live Streaming Nottingham Forest vs Manchester City Selain Yalla Shoot

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Link Live Streaming Bournemouth vs Manchester United di Liga Inggris, Selain Yalla Shoot
Headline
ANGGOTA DPRD jakarta meninggal
Anggota DPRD DKI Brando Susanto Meninggal Saat Acara Silaturahmi
alex-marquez-di-sprint-race-motogp-spanyol-2025-foto-gresini-znfc
Alex Marquez Raih Kemenangan Perdana MotoGP, Ukir Sejarah Keluarga di Jerez
Liverpool Juarai Liga Inggris Musim 2024-25
Liverpool Juarai Liga Inggris Musim 2024-2025
Disertai Dentuman Keras, Gunung Lewotobi Laki-laki Erupsi, Kolom Abu 4 Km
Disertai Dentuman Keras, Gunung Lewotobi Laki-laki Erupsi, Kolom Abu 4 Km

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.