3 Cara Kunci Galeri di iPhone, Biar Makin Aman!

cara kunci galeri di iPhone
(pixabay)

Bagikan

BANDUNG,TEROPONGMEDIA.ID — Dengan mengunci galeri, pengguna dapat menjaga privasinya serta melindungi data seperti foto dan video dari penggunaan yang tidak bertanggung jawab.

Artikel ini akan membahas beberapa cara kunci galeri di iPhone menggunakan fitur bawaan smartphone. Simak dalam artikel ini untuk mengetahuinya!

Melalui Screen Time

Berikut merupakan cara kunci galeri di iPhone melalui screen time.

  • Masuk ke menu Pengaturan di iPhone.
  • Pilih opsi Durasi Layar atau Screen Time.
  • Pilih opsi Batas App dan kemudian Tambah Batas.
  • Masuk ke menu Kreativitas dan pilih Foto atau Photos.
  • Atur durasi layar dengan memilih waktu antara 0 sampai 1 menit dan aktifkan opsi Blokir di akhir batas.
  • Klik Tambah untuk menyelesaikan pengaturan. Galeri foto akan terkunci secara otomatis setelah durasi layar habis.

Melalui Touch ID

Berikut adalah cara kunci galeri di iPhone melalui Touch ID

  • Masuk ke menu Pengaturan di iPhone.
  • Pilih menu Touch ID & Password dan masukkan password.
  • Kembali ke menu Pengaturan dan aktifkan fitur Passcode serta Touch ID.
  • Pilih galeri untuk mengunci aplikasi menggunakan sidik jari. Galeri foto di iPhone akan terkunci dan hanya bisa kamu buka dengan sidik jari.

Melalui iProtect

iProtect adalah perangkat lunak dari Apple yang berfungsi untuk mengunci aplikasi pada perangkat iOS. Berikut ini adalah cara mengunci galeri melalui iProtect:

  • Unduh dan install iProtect secara gratis.
  • Setelah terunduh, buka aplikasi dan pilih metode penguncian (password atau fingerprint).
  • Atur password atau sidik jari yang akan kamu gunakan untuk mengunci aplikasi.
  • Pilih aplikasi galeri untuk dikunci. Galeri hanya bisa kamu buka dengan password atau sidik jari tertentu.

BACA JUGA: iPhone Inter Itu Apa? Ini Perbedaannya dengan iBox!

Manfaat Mengunci Galeri di iPhone

Mengunci galeri di iPhone memiliki berbagai manfaat, antara lain:

  • Privasi Terjaga: Dengan mengunci galeri, privasi pengguna lebih terjaga dari akses yang tidak diinginkan.
  • Keamanan Data: Mengunci galeri membantu melindungi data penting seperti foto dan video dari penyalahgunaan.
  • Kontrol Akses: Pengguna memiliki kontrol penuh terhadap siapa saja yang bisa mengakses galeri.

Setiap metode memiliki keunggulan tersendiri dan dapat kamu pilih sesuai dengan kebutuhan.

 

(Kaje/Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Bojan Hodak Terpukul Dengan Kepergian Rafi Ghani
Terpukul Dengan Kepergian Rafi Ghani, Bojan Hodak: Bagi Dia, Sepakbola Adalah Segalanya
Serangan Israel di Derdghiya Gereja 300 Tahun Run-Cover
Serangan Israel di Derdghiya: Gereja 300 Tahun Runtuh, 9 Warga Sipil Tewas
Bad Guys Indonesia
Bad Guys Indonesia Segera Rilis Adaptasi Drama Korea Populer Tayang di Vidio!
Mailson Lima Dirumorkan Gabung PSM
Mailson Lima Dirumorkan Gabung PSM Untuk Memuluskan Perekrutan Daffa Salman ke Persib, Begini Respons Bojan Hodak
Nagita Slavina Natal
Nagita Slavina Rayakan Natal 2024 Bersama Teman
Berita Lainnya

1

Anggota Komisi 2 DPRD Jabar Imbau Masyarakat Aware Terhadap Konsumsi Makanan dengan Kadar Gula Tinggi

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Aktivitas Kawah Sileri Gunung Dieng Meningkat, Masyarakat dan Wisatawan Tidak Masuki Wilayah Radius 500 Meter

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat
Headline
Skuat Persib Beri Dukungan Moril Untuk Keluarga Mendiang Rafi Ghani
Skuat Persib Beri Dukungan Moril Untuk Keluarga Mendiang Rafi Ghani
Saluran Induk Pipa Air PDAM Bocor
Saluran Induk Pipa Air PDAM Bocor, Ini Kata PDAM
Legislator Minta Perusahaan Penumpah Zat Kimia di Padalarang Diberi Sanksi Berat
Legislator Minta Perusahaan Penumpah Zat Kimia di Padalarang Diberi Sanksi Berat!
Gabriel Martinelli Bisa Jadi Opsi Arsenal Ganti Bukayo Saka
Gabriel Martinelli Bisa Jadi Opsi Arsenal Ganti Bukayo Saka

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.