Happy Asmara Ungkap wedding Impian, Postingan Bikin Publik Syok

Wedding Impian ala Happy Asmara. (Istimewa)
Ilustrasi - Happy Asmara. (Istimewa)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Pedangdut kondang Happy Asmara kembali aktif di media sosial dan mengunggah video Wedding Impiannya.

Tak ada yang menyangka usai detox instagram akibat ditinggal sang kekasih, Happy Asmara membocorkan wedding impiannya.

Pasca kandas ditinggal nikah Denny Caknan, biduan asal Kediri itu memang sempat dekat dengan Gresby Delva Irawan hingga netizen jodoh-jodohkan.

Akibat banyaknya haters yang membahas masa lalu Happy dengan Denny,membuat dirinya kesal sampai memilih untuk menghapus aplikasi Instagram dari handphonenya.

Tapi belum lama ini, Happy Asmara mengunggah soal pernikahan yang diimpikannya selama ini.

“Kalau wedding impian aku itu nomor satu pastikan calonnya ada,” kata Happy Asmara di akun Instagramnya, Selasa, (15/8/2023).

BACA JUGA: Happy Asmara Pamit dari Media Sosial, Galau Nih?

Happy juga menyampaikan soal dresscode yangyang ingin dia kenakan pada saat di hari bahagianya nanti.

“Yang kedua baju nikahnya juga harus ada, kan gak mungkin nikahan engga pakai baju nikah ya,” imbuhnya.

Selain uang dan dekor yang paling wajib ada adalah dangdutannya.

“Ada dananya, yang ketiga harus ada dekorasinya. Terus yang paling penting ini satu mas, harus ada dangdutannya,” timpal Happy Asmara.

Publik dibuat syok ketika Happy mengatakan ingin menghapus Instagram dan TikTok dari ponselnya. Story TikTok Happy Asmara mengumumkan hal itu.

“Bye seminggu ke depan. Habis ini aku hapus juga dari HP ini,” begitu kata Happy Asmara.

Kendati tetap aktif, namaun akun Instagram Happy Asmara dipegang oleh timnya karena terikat oleh beberapa pekerjaan.

“Sementara akun happy_asmara77 aku yang pegang ya gaes, karena masih ada urusan pekerjaan, kak Happy mau menenangkan diri,” katanya demikian.

(Aziz/Masnur)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
penyebab kolaps
Dialami Ricky Siahaan Sebelum Manggung, Apa Penyebab Kolaps?
Pengeroyokan oknum TNI
Oknum TNI dan PNS Diduga Kuat Terlibat Kasus Pengeroyokan Warga Serang
ijazah palsu jokowi (4)
Isu Ijazah Palsu Jokowi, Pakar: Mau Tidak Mau, Jalan Pembuktian Hanya Pengadilan
Ketua yayasan rudapaksa anak
Ketua Yayasan Panti di Batam Rudapaksa Anak di Bawah Umur Hingga Melahirkan
Tarif Impor Amerika Daftar Tawaran Indonesia
Negosiasi Tarif Impor Amerika, Ini Daftar Tawaran Indonesia
Berita Lainnya

1

Farhan Bakal Lanjutkan Program Buruan Sae dan Kang Pisman

2

Ridwan Kamil Resmi Lapor Polisi, Begini Curhatan Lisa Mariana

3

Kompetisi Askot PSSI Kota Bandung Bertajuk Piala Persib Resmi Dibuka

4

Jemaah Haji Harus Punya BPJS Kesehatan, Bagaimana Jika Tidak Aktif?

5

Link Live Streaming Everton vs Manchester City Selain Yalla Shoot
Headline
KKP Larang Pelaku Usaha Lakukan Privatisasi Pantai
KKP Larang Pelaku Usaha Lakukan Privatisasi Pantai
Dua Desa di Sumedang Diterjang Angin Puting Beliung
Dua Desa di Sumedang Diterjang Angin Puting Beliung
Barcelona
Dramatis, Barcelona Menang Tipis 1-0 Atas Celta Vigo di La Liga 2024/2025
banjir bandang sukabumi-1
Banjir Bandang Terjang Sukabumi, Satu Orang Tewas

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.