Viral, Anggota Patwal Tunjuk-tunjuk Taxi Eksekutif yang Halangi Mobil RI 36

Anggota Patwal Tunjuk-tunjuk Taxi Eksekutif
Aksi anggota Patwal tunjuk-tunjuk mobil Alphard saat mengawal mobil dinas RI 36 di jalan raya. Pengguna resmi mobil dinas itu sebelumnya Kemkomdigi. (X/@mafiawasit)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Baru-baru ini menjadi viral di laman X aksi taksi eksekutif nekat menghalangi jalan mobil berpelat RI 36. Video tersebut berhasil viral setelah diunggah oleh akun X/Twitter @mafiawasit, Kamis (9/1/2025).

Dalam video tersebut tergambar sebuah kemacetan Jakarta, pengendara taksi eksekutif ini berani menghalangi jalannya patwal mobil menteri tersebut. Untungnya, setelah mendapatkan pengawalan ketat dari patwal, mobil ini sukses memecah kemacetan Jakarta demi bisa lewat dan melintas.

Tidak ingin ketinggalan, salah satu warganet mulai membagikan komentar tentang perilaku mobil berpelat RI 36. Menurut mereka, sejak dahulu mobil tersebut kerap berlaku seenaknya.

“Sejak dulu itu RI 36 emang ngeselin di jalan, btw inilah mobil Raja Judol. Apa daruratnya? Ketinggalan rapat ha? Isengin aja, ” tulis akun X/Twitter @ilhampid.

BACA JUGA:Berapa Tarif Pengawalan Polisi (Patwal)? Ini Penjelasannya!

Lantas, siapakah pemilik mobil menteri dengan pelat RI 36? Simak uraiannya dibawah ini.

Peraturan Kapolri

Melihat Peraturan Kapolri Nomor 5 Tahun 2015, ada setidaknya 42 unit mobil dinas pejabat Indonesia dengan kode pelat khusus tanpa huruf seri. RI 36 sebelumnya digunakan untuk Kementerian Komunikasi dan Digital (dulu Kementerian Komunikasi dan Informatika).

Pada Kabinet Merah Putih Prabowo dan Gibran, pelat RI 36 tidak digunakan lagi oleh Kementerian Komunikasi dan Digital. Melainkan digunakan oleh Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (Kementerian ATR/BPN), dengan menterinya Nusron Wahid.

 

(Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Real Madrid
Heboh! Real Madrid Tuntut RFEF Ganti Wasit dan Boikot Final Copa del Rey
WhatsApp Image 2025-04-26 at 11.33
PLN Hadir di Perayaan Hari Jadi ke-364 Kabupaten Bandung: Dukung Kelistrikan dan Edukasi Masyarakat Lewat Booth Interaktif
Jakpro Ungkap Akselerasi Pekerjaan Pembangunan LRT Jakarta Fase 1B Segera di Upayakan
Jakpro Ungkap Akselerasi Pekerjaan Pembangunan LRT Jakarta Fase 1B Segera di Upayakan
Pengamat: Kebut IPR Solusi Genjot Penerimaan Negara
Pengamat: Kebut IPR Solusi Genjot Penerimaan Negara
Anugerah Innovillage, Rektor Telkom: Pentingnya Peran Perguruan Tinggi Cetak Lulusan Peduli Isu Sosial
Anugerah Innovillage, Rektor Telkom: Pentingnya Peran Perguruan Tinggi Cetak Lulusan Peduli Isu Sosial
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

3

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Patrice Evra
Dari Old Trafford ke Oktagon, Patrice Evra Siap Debut di MMA
Persib Bandung vs PSS Sleman
Prediksi Skor Persib Bandung vs PSS Sleman BRI Liga 1 2024/2025
Tiket Pertandingan Kontra PSS Sleman Sudah Habis, Marc Klok Sebut Persib Makin Lapar Kemenangan
Tiket Pertandingan Kontra PSS Sleman Sudah Habis, Marc Klok Sebut Persib Makin Lapar Kemenangan
alex-marquez-motogp-portugal-2023-motogp-2023-portimao-gresini-racing_169
Lolos dari Kecelakaan Mengerikan, Alex Marquez Cetak Rekor di MotoGP Spanyol

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.