Usai Tolak Israel, PDIP Berharap Erick Thohir Lobi FIFA

FIFA
Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan (PDIP) Hasto Kristiyanto. (web)

Bagikan

JAKARTA,TM.ID: Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan, (PDIP) Hasto Kristiyanto menyebut, pihaknya mendukung upaya lobi Ketua Umum PSSI Erick Thohir kepada FIFA terkait Piala Dunia U-20.

Hasto pun berharap lobi Erick dapat membawa solusi terbaik.

“Ini adalah satu kesatuan solusi sehingga kita tunggu dan doakan semoga membawa solusi terbaik,” kata, Rabu (29/3/2023).

“Sikap untuk mengutuk gerakan antikemanusiaan dari Israel yang terjadi atas bangsa Palestina harus terus dilakukan,” kata Hasto.

Hasto mengklaim, penolakan berbagai kader PDIP terhadap partisipasi Timnas Israel di Piala Dunia U-20 adalah bukti bahwa Partai itu agar nilai-nilai kemanusiaan dikedepankan melalui olahraga.

“Sikap untuk mengutuk gerakan antikemanusiaan dari Israel yang terjadi atas bangsa Palestina harus terus dilakukan,” kata Hasto.

Hasto menambahkan, Presiden Jokowi telah menyampaikan bahwa penolakan terhadap partisipasi Israel sudah diketahui FIFA.

BACA JUGA: Temui Timnas U-20, Waketum PSSI: FIFA Anggap Kita Tidak Mampu

Menurut Hasto, politik, olahraga, dan pergaulan antarbangsa tidak dapat menafikan gerakan antikemanusiaan Israel.

Ia pun meminta standar yang diterapkan untuk Rusia karena menginvasi Ukraina juga diterapkan ke Israel.

“Sikap untuk mengutuk gerakan antikemanusiaan dari Israel yang terjadi atas bangsa Palestina harus terus dilakukan. Bahwa standar kemanusiaan untuk Rusia juga diterapkan bagi Israel,” kata Hasto.

“Jadi, sekali lagi, kita doakan agar semua pihak termasuk FIFA dapat bijak di dalam mengambil keputusan. Seluruh pro dan kontra sudah dipahami oleh Pak Presiden dan kita harapkan hasil yang terbaik,” lanjutnya.

Menurut Hasto, konsistensi sikap membela kemerdekaan Palestina tetap menjadi sikap Indonesia. Ia pun berharap agar Indonesia dapat ambil bagian sebagai pelopor perdamaian Palestina-Israel.

 

(Dist)

 

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
jetour g700
Jetour Pamerkan Jetour G700, SUV Amfibi!
Boruto Season 2
Setelah 2 Tahun Vakum, Boruto Comeback dengan Season 2!
Peran Utama Film Gundik
Awalnya Bukan Luna Maya! Anggy Umbara Bocorkan Fakta di Balik Pemilihan Peran Utama Film Gundik
noel sidak
Viral, Noel Dicueki saat Sidak Kantor di Pekanbaru: Kayak di Surabaya?
MPL ID
MPL ID x NBA, Saat Esports dan Basket Bersatu di Satu Arena
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Gedung BPJS Kesehatan Cempaka Putih Jakarta Pusat Kebakaran, 19 Unit Mobil Pemadam Dikerahkan

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Kronologi Kebakaran Gedung BPJS Kesehatan Cempaka Putih Jakarta
Headline
pemain sirkus OCI
Kisah Tragis Mantan Pemain Sirkus OCI, Disetrum Hingga Makan Kotoran
Mahasiswa HI Unair
Tembus KBRI Turki! Mahasiswa HI UNAIR Ungkap Serunya Magang di Ankara
ASN jakarta wajib naik angkutan umum
Pergub Terbaru, ASN Jakarta Wajib Naik Angkutan Umum Tiap Rabu!
bukalapak defisit
Bukalapak Defisit Rp 10 Triliun, BEI Pertanyakan Keputusan Buyback Saham

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.