Tips Memilih Bedak Untuk Kulit Sensitif

bedak untuk kulit sensitif
(Web)

Bagikan

BANDUNG. TM.ID Apabila kamu memiliki kulit wajah yang sensitif kamu perlu menggunakan bedak yang cocok untuk kulit sensitif juga. Karena jika memiliki kulit sensitif kita harus berhati-hati untuk memilih segala jenis skincare. Agar kamu tidak ragu untuk memilih bedak tersebut, kami akan memberimu sebuah tips untuk memilih bedak kulit sensitif.

Pemilik kulit sensitif perlu mengetahui hal-hal tersebut untuk mengatasi masalah iritasi atau alergi pada kulit. Karena itu, sebagai bahan dasar untuk make up maka kamu perlu memperhatikannya agar tidak merusak wajah kamu tersebut. Mari memilih bedak terbaik untuk kulit sensitifmu.

Tips Memilih Bedak untuk Kulit Sensitif

Bagaimana memilih bedak untuk kulit sensitif yang aman untuk kulit kamu? Simak penjelasannya dibawah ini!

1. Memilih Bedak yang Tidak Mengandung Wangi

bedak untuk kulit sensitif
(Web)

Tips memilih bedak untuk kulit sensitif yang pertama adalah tidak mengandung wewangian. Karena pewangi sering sekali ditemukan dalam produk bedak. Apabila kamu memiliki kulit yang sensitif sebaiknya kamu menghindarinya. Sebelum membelinya kamu harus melihat label yang ada pada produk kosmetik tersebut.

2. Menghindari Bedak yang Mengandung Pengawet

bedak untuk kulit sensitif
(Web)

Tips memilih bedak untuk kulit sensitif berikutnya adalah pilih produk yang tidak mengandung pengawet. Tujuan adanya pengawet supaya produk tersebut terhindar dari bakteri dan jamur. Salah satu pengawet yang biasanya digunakan yang mengandung paraben, bahan tersebut sangat bahaya dan bisa menyebabkan iritasi.

Jadi, apabila kamu membeli bedak, lihat terlebih dahulu produk tersebut mengandung paraben atau tidak. Biasanya paraben yang digunakan adalah propil, etil, butil, isopropil, isobutylparaben, dan metil.

3. Bahan Dasarnya Mineral

Tips selanjutnya kamu bisa memilih bedak yang mempunyai bahan dasar mineral. Bedak yang mempunyai bahan dasar mineral biasanya mengandung zinc, zat besi, dan titanium dioxide. Mineral yang terkandung umumnya bersifat noncomedogenic dan tidak rentan menyebabkan pori-pori tersumbat.

4. Pilih yang Labelnya Hypoallergenic

Kamu perlu memilih produk yang memiliki label hypoallergenic saat memilih bedak yang cocok untuk kulit berjerawat. Kandungan tersebut tidak menyebabkan alergi dan sudah teruji dengan dermatologi sehingga sangat cocok untuk kulit sensitif. Produk yang mengandung ini tidak mengandung wewangian dan sangat aman untuk kamu gunakan.

5. Uji Produk

Saat kamu memilih bedak, kamu harus mengecek label terlebih dahulu. Kamu jug aperlu mengecek kandungan yang ada di produk tersebut. Jika kamu merasa ragu, kamu perlu mengujinya terlebih dahulu produk tersebut menimbulkan iritasi pada kulit atau tidak.

Kamu bisa mengujinya di tangan kamu, jika tidak menimbulkan reaksi alergi pada tangan kamu. Maka kamu bisa menggunakannya di wajah.

Jika kamu masih merasa bingung dan kesulitan untuk memilih bedak yang bagus untuk kulit sensitif. Alangkah baiknya kamu perlu konsultasi dengan dokter spesialis agar bisa mendapatkan rekomendasi bedak yang tepat.

BACA JUGA: Perhatikan, Tips Memilih Concealer yang Tepat !

(Kaje)

 

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Hobi mengupil
Hobi Ngupil Bisa Berisiko?
Jonatan Christie
Takluk dari Antonsen, Jonatan Christie Runner-Up China Masters 2024
Dapat Gelar Man Of The Match Hingga Pimpin Viking Clap
Dapat Gelar Man Of The Match Hingga Pimpin Viking Clap, Kevin Mendoza Sampaikan Isi Hatinya
Mateo Kocijan absen
Dapat 4 Kartu Kuning, Mateo Kocijan Terpaksa Absen 1 Pertandingan
C2ED7629-D0C4-40F7-ADC5-E2406CEE1D5A
Gunung Dempo Meletus, Jalur Evakuasi Warga Disiapkan
Berita Lainnya

1

7 Fakta Penting Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus yang Menghebohkan Publik

2

Password Wifi MCD Terbaru 2024!

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat

5

Survei Polsight: Haru-Dhani Unggul Menjelang Hari H Pencoblosan
Headline
Verstappen Masuk Daftar Legenda Formula 1
Raih Gelar Juara Dunia, Verstappen Masuk Daftar Legenda Formula 1
Bojan Hodak Singgung Kerasnya Lapangan Stadion GBLA
Dedi Kusnandar Mengalami Cedera, Bojan Hodak Singgung Kerasnya Lapangan Stadion GBLA
Gubernur Bengkulu Ikut Terjaring OTT KPK
Gubernur Bengkulu Ikut Terjaring OTT KPK
Ini Alasan Persib Memarkir David da Silva
Dan Terjadi Lagi, Ini Alasan Persib Memarkir David da Silva