Tidak Diizinkan Minta Sumbangan Masuk Bus, Ujungnya Malah Buat Rusuh

sumbangan
foto tangkap layar (Instagram/@fakta_jakarta)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Video sekelompok pemuda peminta sumbangan berbuat aksi rusuh di Gerbang Tol Karawang Timur, viral di media sosial.

Sekelompok pemuda yang emosi diduga lantaran ditolak untuk meminta izin masuk ke dalam bus mengajukan sumbangan.

Melihat video yang diunggah Instagram @fakta_bekasi, salah seorang berambut gondrong peminta sumbangan terlihat sangat emosi, bahkan menggedor-gedor badan bus.

BACA JUGA: Viral! Rombongan Pengantar Jenazah, Berlomba-Lomba Pukuli Sopir Truk

“Sekelompok anak muda diinfokan meminta sumbangan dengan paksa mengaku untuk kegiatan keagamaan di Gerbang Tol Karawang Timur pada Kamis (5/10) sekitar pukul 18.00 WIB,” tulis keterangan unggahan videonya.

“Tak dibukakan pintu oleh supir, pria itu tampak emosi dan sempat menggedor gedor badan bus. ‘Dia mau minta sumbangan buat acara maulid tp ga di izinin sama supir kita malah ngamuk2’,” sambungnya.

Sontak saja, video viral tersebut mendaptkan reaksi beragam dari netizen.

“Sdm rendah , pake dalih agama buat malak,” tulis salah seorang netizen.

“Jangan bawa” buat acara Maulid… Bikin jelek aja acar maulid… Astaghfirullah,” sambung netizen lain.

“Agama mana yang minta sumbangan maksa 😂 keliatan semua duitnya bakal di pake dia sendiri,” timpal netizen lain.

 

 

(Saepul/Usamah)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Hobi mengupil
Hobi Ngupil Bisa Berisiko?
Jonatan Christie
Takluk dari Antonsen, Jonatan Christie Runner-Up China Masters 2024
Dapat Gelar Man Of The Match Hingga Pimpin Viking Clap
Dapat Gelar Man Of The Match Hingga Pimpin Viking Clap, Kevin Mendoza Sampaikan Isi Hatinya
Mateo Kocijan absen
Dapat 4 Kartu Kuning, Mateo Kocijan Terpaksa Absen 1 Pertandingan
C2ED7629-D0C4-40F7-ADC5-E2406CEE1D5A
Gunung Dempo Meletus, Jalur Evakuasi Warga Disiapkan
Berita Lainnya

1

7 Fakta Penting Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus yang Menghebohkan Publik

2

Password Wifi MCD Terbaru 2024!

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat

5

Survei Polsight: Haru-Dhani Unggul Menjelang Hari H Pencoblosan
Headline
Verstappen Masuk Daftar Legenda Formula 1
Raih Gelar Juara Dunia, Verstappen Masuk Daftar Legenda Formula 1
Bojan Hodak Singgung Kerasnya Lapangan Stadion GBLA
Dedi Kusnandar Mengalami Cedera, Bojan Hodak Singgung Kerasnya Lapangan Stadion GBLA
Gubernur Bengkulu Ikut Terjaring OTT KPK
Gubernur Bengkulu Ikut Terjaring OTT KPK
Ini Alasan Persib Memarkir David da Silva
Dan Terjadi Lagi, Ini Alasan Persib Memarkir David da Silva