Sule Ungkap Kisah Cinta dengan Santyka Fauziah: Tembak Langsung di Kencan Pertama!

Penulis: hafidah

Kisah Cinta Sule
(Instagram/@ferdinan_sule)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Komedian kondang Entis Sutisna (Sule) baru-baru ini mengungkap kisah cinta dengan Santyka Fauziah dalam podcast HAS Creative (10/12/2024). Sule menceritakan perjalanan cintanya yang unik, mulai dari perkenalan di media sosial hingga momen “nembak” Santyka di kencan pertama mereka.

Sule menjelaskan bahwa ia berkenalan dengan Santyka Fauziah melalui media sosial, bukan aplikasi kencan online.

Ia menekankan bahwa perkenalan tersebut terjadi secara alami, tanpa usaha khusus untuk mendekati Santyka.

“Awalnya sih ya sudah biasa kalau di media sosial, ya kayak begitu. Gua juga gak ngejar-ngejar dia atau gimana. Akhirnya dengan tidak sengaja, berkomunikasi lah,” ujar Sule.

Setelah berkomunikasi cukup lama, Sule memutuskan untuk mengajak Santyka bertemu pada bulan Juli. Uniknya, Sule memilih tanggal 7 Juli karena angka 7 merupakan angka keberuntungannya. Di kencan pertama tersebut, Sule langsung menyatakan perasaannya kepada Santyka.

BACA JUGA : Sule Puji Ketampanan Suami Baru Irish Bella: Semakin Gagah Nih Bos!

“Selang itu lama banget. Terus akhirnya, tanggal 7 lah gua ngajak ketemu karena hoki gua tuh nomor 7. Pas bulan Juli ketemu, gua langsung tembak. Kaget dia kan,” kata Sule.

Dalam kisah cinta Sule yang ini ia langsung menyatakan perasaannya, Santyka Fauziah membutuhkan waktu tiga bulan untuk menerima cintanya. Sule mengungkapkan bahwa Santyka menerima cintanya karena merasa kasihan melihat kesungguhan Sule.

 

(Hafidah Rismayanti/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Manchester United
Link Live Streaming Manchester United vs West Ham Premier League Selain Yalla Shoot
Fetty Anggraenidini
Fetty Anggraenidini Hadiri Rapat Pleno DPP MKGR, Bahas Persiapan MUBES 2025
firli bahuri tersangka
Eks Penyidik KPK Sebut Firli Bahuri sudah Pantas Jadi Tersangka Perintingan Penyidikan!
OPM Bumi Walo
Tewas Disergap TNI, Ini Rekam Jejak OPM Bumi Walo
Pelecehan perawat Cirebon
Polres Cirebon Kota Selidiki Dugaan Pelecehan Seksual Perawat terhadap Pasien Disabilitas
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

Kunci Jawaban Perbedaan Gambar di Event Naruto x MLBB

3

Perahu Tradisional Pengangkut Sembako Meledak di Pelembang, Empat Orang Hilang, Tiga Luka-luka

4

Prodi Ilmu Komunikasi Telkom University dan Yayasan Panrita Peduli Hadirkan Program "Guru Literat AI" untuk Aktivis Pendidikan Sulawesi Selatan

5

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Barcelona vs Real Madrid
Link Live Streaming El Clasico Barcelona vs Real Madrid Selain Yalla Shoot
Jadwal Operasi Bank Selama Libur Waisak
Jadwal Operasi Bank Selama Libur Waisak
BGN Sebut Program MBG Atasi Kemarahan Akibat Lapar
BGN Sebut Program MBG Atasi Kemarahan Akibat Lapar
kecelakaan jalan anggrek bandung
Pengemudi yang Tabrak Pelajar SMAN 5 Bandung Resmi Jadi Tersangka

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.