Stadion JIS dan Pakansari Renovasi Piala Dunia U-17, Anggaran Rp1,9 Triliun!

stadion jis dan pakansari renovasi piala dunia u-17
foto (PSSI)

Bagikan

JAKARTA,TM.ID: Kementerian Pemuda  dan Olahraga (Kemenpora), Kementerian Keuangan (Kemenkeu), Kementerian Pekerjaan Umum (PUPR) bersama Presiden Jokowi mengadakan rapat terbatas terkait Stadion JIS (Jakarta International Stadium) dan Stadion Pakansari soal renovasi untuk Piala Dunia U-17.

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir memastikan dengan anggaran Rp 1,9 triliun untuk 22 stadion, termasuk Stadion JIS dan Pakansari akan direnovasi. Gelaran rapat tersebut untuk untuk transformasi sepak bola Indonesia.

Menurut Erick Thohir besaran dana tadi yang dibutuhkan, harus dicari dengan cepat lantaran bersifat urgensi. Tekad PSSI untuk memperbaiki stadion-stadion yang ada di Indonesia. Terlebih Piala Dunia U-17 akan dihelat di tanah air.

BACA JUGA: Ridwan Kamil Optimistis Stadion Si Jalak Harupat Jadi Venue Piala Dunia U-17

“Kami mendorong pencairan pendanaan secepat mungkin dari Kemenkeu. Sebab, sudah ada ratas,” terang Erick Thohir di Depok, Minggu (23/7/2023).

Lebih lanjut, Erick, pihaknya harus berkordinasi dengan Kemenpora, tak lain untuk akselerasi renovasi Stadion JIS dan Pakansari, beserta yang lainnya.

“Kami juga sudah kirim surat ke Pak Menpora Dito sebagai jaminan pemerintah. Kami juga mendorong percepatan renovasi stadion yang dilakukan oleh Kementerian PUPR. Sebab, Presiden sudah memimpin ratasnya langsung dan itu waktunya mepet. Jadi, ini tidak bisa tidak ada percepatan,” katanya.

(Saepul)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Paula Verhoeven
Paula Verhoeven Ajak Kiano Bermain di Playground
Rieke Diah Pitaloka
Rieke Diah Pitaloka Desak KPPU Rilis Data Impor Gula 10 Tahun Terakhir
Metode belajar matematika anak paud
Seperti Apa Metode Belajar Matematika untuk Anak PAUD?
Eks Asisten Paula
Eks Asisten Bongkar Tabiat Paula Verhoeven Soal Bon Belanja
Direktur Utama (Dirut) PT LEN Industri (Persero) Bobby Rasyidin, Mobil Maung Pindad
5.000 Unit Mobil Maung Ditarget Rampung Akhir Tahun Ini
Berita Lainnya

1

Cek Fakta : Kloning Babi dan Sapi di China?

2

Sampah Makanan Bergizi Gratis akan Diolah jadi Pupuk

3

Bikin Macet, Paku Bumi Jatuh di Jalan Buah Batu - Soekarno Hatta Bandung

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

CSIIS Ungkap Tom Lembong Penghancur Industri Gula Nasional
Headline
AMSI Jabar Pelatihan Cek Fakta 1
Amsi Jabar Gelar Pelatihan Cek Fakta, Hindari Menguatnya Mis-informasi Jelang Pilkada
Jorge Martin Kuasai Sirkuit Phillip Island
Jadi yang Tercepat di Sirkuit Sepang, Jorge Martin OTW Juara MotoGP 2024
timnas Indonesia
27 Pemain Timnas Indonesia Dipanggil Jelang Laga Versus Jepang dan Arab Saudi, 2 Pemain Absen
Siklon Tropis Penyebab Suhu Panas Meningkat
BMKG Sebut Siklon Tropis Penyebab Suhu Panas Meningkat