Sandiaga Uno: Sukabumi Punya Destinasi Wisata Berkelas Dunia

Penulis: usamah

Sukabumi Punya Destinasi Wisata Berkelas Dunia
Geopark Ciletuh Palabuhanratu (Instagram @geparkciletuh)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDI.ID — Kabupaten Sukabumi mempunyai destinasi wisata berkelas dunia  hal tersebut dinilai Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif. Salah satu destinasi wisatanya yakni Unesco Global Geopark Ciletuh Palabuhanratu (UGGCP).

“Saya sangat terpesona dengan potensi wisata di Kabupaten Sukabumi ini dan masih banyak yang bisa dikembangkan. Ini dilakukan untuk meningkatkan kedatangan wisatawan domestik maupun internasional,” kata Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno dalam keterangannya, Jumat (24/5/2024).

Menurutnya, Kabupaten Sukabumi ini telah memiliki kawasan ekonomi khusus (KEK) yang tentunya akan berdampak di dunia pariwisata dan ekonomi. Oleh karena itu, para wisatawan yang datang ke Kabupaten Sukabumi sudah mendapatkan paket lengkap karena seperti di UGGCP.

Sandiaga Sukabumi Destinasi Wisata Setaraf Dunia
Salahsatu Air Terjun di kawasan Geopark Ciletuh (Instagram @ngko_geopark_ciletuh)

“Para pengunjung dapat menikmati panorama apam yang indah seperti wisata pengunungan, rimba, pantai dan sungai. Ini juga dapat membantu ilmu pengetahuan tentang asal usul terbentunya pulau Jawa,” ujar Sandi.

BACA JUGA: 5 Tempat Wisata di Bandung yang Cocok untuk Libur Waisak

Maka dari itu, kata Sandi, wisata yang sudah berkelas dunia harus dapat dikembangkan mulai dari sisi pelayanan hingga tempat hiburannya. Ini dilakukan agar wisatawan merasa betah dan memiliki kesan.

“Kabupaten Sukabumi juga memiliki desa wisata yang menjadi salah satu yang terbaik di Indonesia seperti Desa Hanjeli dan kampung adat. Tentunya, potensi wisata ini bisa menjadi daya ungkit pertumbuhan ekonomi daerah,” kata Sandi.

(Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Nadin Amizah
Nadin Amizah Blak-blakan Kecewa Dilecehkan Fans
Satu Rumah Tertimpa Longsor di Cikidang Lembang
Satu Rumah Tertimpa Longsor di Cikidang Lembang
Jirayut Thailand
Jirayut Blak-Blakan Ungkap Tetap Pilih Jadi Warga Thailand
Pohon Banda Aceh
Pohon Hasan Ulee Lheue di Banda Aceh yang Viral Kini Ditebang Oknum Tak Bertanggung Jawab
nelayan pangandaran lobster tenggelam
Nelayan Pemburu Lobster di Pangandaran Masih Hilang, Tim SAR Perpanjang Operasi
Berita Lainnya

1

Link Live Streaming PSG vs Bayern Munchen Piala Dunia Antarklub 2025 Selain Yalla Shoot

2

Tekan Harga Minyakita, Kemendag Siapkan Pola Distribusi Baru

3

Syarat dan Link Pendaftaran Pendamping Piala Presiden 2025

4

Remu Suzumori Masuk Daftar 7 Aktris Paling Sukses di Jepang

5

Pemerintah Pusat Bakal Berlakukan LPG Satu Harga Nasional
Headline
Banjir Puncak Bogor - Instagram Info Puncak Bogor 1
Banjir Terjang Kawasan Puncak Bogor, Status Siaga 3 di Bendung Katulampa!
Konferensi Internasional Gau Maraja Maros 2025 - Instagram Kemenbud
Konferensi Internasional Gau Maraja Maros 2025 Bahas Warisan Prasejarah Kelas Dunia
kakek indramayu gugat cucu
Tega! Kakek di Indramayu Gugat Cucunya yang Masih Berumur 12 Tahun, Perkara Sengketa Tanah
Persib Realistis Tatap Piala Presiden 2025, Bojan Hodak: Ini Bukan Waktu Yang Bagus
Persib Realistis Tatap Piala Presiden 2025, Bojan Hodak: Ini Bukan Waktu Yang Bagus

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.