Jokowi Nge-Vlog Bareng Menteri Basuki Usai Resmikan Bendungan, Biar Apa?

Jokowi Nge-Vlog Bareng Menteri Basuki
Presiden Jokowi dan Menteri PUPR (bertopi dan berompi) saat nge-vlog di Bendungan Ameroro, Konawe Selatan, Sulawesi Tenggara. (Biro Pers Setpres)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Presiden Joko Widodo (Jokowi) kembali melakukan aktivitas nge-vlog di manapun berada. Terakhir, Kepala Negara nge-vlog saat peresmian Bendungan Ameroro di Konawe Selatan, Sulawesi Tenggara.

Saat nge-vlog, Jokowi tampak berbicara santai memperlihatkan bendungan yang baru diresmikannya itu. Jokowi tidak sendiri, karena ia juga mengajak serta Menteri PUPR Basuki Hadimuljono.

Dalam vlog-nya, Ia menyebut, bendungan berkapasitas 88 juta meter kubik itu sudah terisi air lebih dari 90 persen. Tentunya akan mengairi banyak sawah dan mengurangi banjir di kawasan Konawe.

“Kita akan segera meresmikan Bendungan Ameroro, (ini) sudah terisi air lebih dari 90 persen. Bendungan dengan kapasitas 88 juta meter kubik, bisa mengairi sawah di Konawe dan mengurangi banjir di Konawe,” kata Jokowi seperti dikutip Teropongmedia.

Sebelumnya, dalam kesempatan lain, ketika berkunjung ke daerah, Jokowi juga sempat membuat vlog saat makan. Presiden yang makan mie bersama beberapa menterinya, membuat vlog saat santai malam hari.

Vlog santai ala Jokowi dulu sempat viral dan dinikmati masyarakat. Masyarakat banyak yang berkomentar usai melihat vlog Jokowi.

BACA JUGA: Jokowi Angkat Grace Natalie Jadi Stafsus Presiden

Aktivitas vlog Jokowi sempat terhenti cukup lama. Namun, kini  Jokowi kembali nge-vlog dan apakah vlog Jokowi ditunggu masyarakat?

 

 

(Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
1972564
Montoya: Sergio Perez dan Zhou Guanyu Pilihan Ideal untuk Cadillac di F1 2026
c (3)
Novak Djokovic Isyaratkan Madrid Open 2025 Jadi Penampilan Terakhirnya
Ester Nurumi Tri Wardoyo
Piala Sudirman 2025, Indonesia Menang Telak 5-0 atas Inggris
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 28 April 2025
Pencarian anak hilang
Gegara CCTV Rusak, Pencarian Anak Hilang di Pesanggrahan Jaksel Terhambat
Berita Lainnya

1

Link Live Streaming Liverpool vs Tottenham Selain Yalla Shoot

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Link Live Streaming Nottingham Forest vs Manchester City Selain Yalla Shoot

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Link Live Streaming Bournemouth vs Manchester United di Liga Inggris, Selain Yalla Shoot
Headline
alex-marquez-di-sprint-race-motogp-spanyol-2025-foto-gresini-znfc
Alex Marquez Raih Kemenangan Perdana MotoGP, Ukir Sejarah Keluarga di Jerez
Liverpool Juarai Liga Inggris Musim 2024-25
Liverpool Juarai Liga Inggris Musim 2024-2025
Disertai Dentuman Keras, Gunung Lewotobi Laki-laki Erupsi, Kolom Abu 4 Km
Disertai Dentuman Keras, Gunung Lewotobi Laki-laki Erupsi, Kolom Abu 4 Km
Manchester United
Link Live Streaming Bournemouth vs Manchester United di Liga Inggris, Selain Yalla Shoot

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.