Romansa 2 Remaja di Pantai, Berujung Digerus Ombak

remaja ombak
foto (Instagram/@fakta.suroboyo

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Detik-detik video dua remaja yang sedang berpacaran di suatu pantai berakhir terhempas oleh ombak, viral di media sosial.

Melihat video yang diunggah oleh Instagram @fakta.suroboyo, dua pasangan kekasih yang sama-sama mengenakan pakaian warna putih terlihat sedang bersantai di dekat bebatuan yang ada disekitar pantai.

Mereka yang asik sedang saling berbincang, tiba-tiba ombak pantai yang tak disangka akan menyapu mereka.

“Detik-detik dua remaja yang sedang pacaran dihempas ombak,” tulis keterangan video.

https://www.instagram.com/p/Cx22dKXxrgn/

Usai tersapu ombak, belum dipastikan jelas mereka mengalami cedera yang serius atau tidak karena insiden yang tidak terduga itu.

Video viral itu ramai-ramai dikomentari netizen yang penuh dengan menggelak tawa.

“minggir lu pada! Merusak pemandangan aja,” seloroh salah satu netizen.

“Dulu sma tmen2 prnh bgini anjir, baru dateng ke pantai petentang petenteng lgsg gelar tiker di bibir pantai.. padahal org2 udh pada minggir.. lah kita namanya org ga tau maen nempatin aj.. alhasih diguyur ombak gede 😭😭 yaa allah malunya sampe tembus ke palung marianan,” sambung netizen lain.

“Semoga mereka baik-baik saja sampai ke Antartika,” timpal netizen lagi.

 

 

(Saepul/Usamah)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Stabilisasi Harga dan Dorong Perkembangan UMKM Lokal, Disdagin Kota Bandung Bakal Gelar Bazar Mura
Stabilisasi Harga dan Dorong Perkembangan UMKM Lokal, Disdagin Kota Bandung Bakal Gelar Bazar Mura
Windy 'Idol'
Windy 'Idol' Menangis di KPK: Saya Pengen Punya Masa Depan
Suar Mahasiswa Awards
Roadshow Perdana Suar Mahasiswa Awards 2025 Disambut Antusias di UHS
KECURANGAN UTBK SNBT 2025-1
Peserta UTBK SNBT Ketahuan Pasang Kamera di Behel Gigi Sampai Kuku, Panitia SNPMB Buka Suara
KECURANGAN UTBK SNBT 2025
2 Hari UTBK-SNBT 2025, Panitia SNPMB Temukan 14 Kecurangan
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025
Inter
Kondisi Inter Memburuk, Jalan Barcelona Menuju Final Kian Terbuka

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.