Rachmat Irianto Tampil Menjajikan Saat Gantikan Henhen Herdiana, Begiji Respons Bojan Hodak

Penulis: raffy

Edo Febriansah Berharap Rachmat Irianto Segera Pulih dan Kembali Ke Persib
Gelandang Persib Bandung, Rachmat Irianto (RF/Teropongmedia)

Bagikan

BANDUNG, TERFOPOGMEDIA.ID— Penampilan bek Persib Bandung, Rachmat Irianto mendapat apresiasi dari Bobotoh saat beroperasi di posisi fullback kanan. Apresiasi itu juga disampaikan oleh pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak.

Ia mengungkapkan, Rachmat Irianto memang pemain bertipikal versatile, atau yang mampu bermain di sejumlah posisi. Sejatinya, Rachmat Irianto merupakan gelandang bertahan yang juga bisa beroperasi di sektor fullback.

Meski dalam pengamatannya Rachmat Irianto belum memenuhi ekspektasi yang diharapkan. Namun begitu, ini merupakan pilihan terbaik bagi Persib ketimbang memaksakan Henhen Herdiana yang kondisi fisiknya belum di level terbaik.

“Normalnya ini adalah posisinya Henhen, tapi siapapun yang bermain itu yang terbaik,” ujar Bojan kepada awak media.

Dalam laga kontra Malut United, Rachmat Irianto yang tampil di sepanjang pertandingan sukses menunjukan kontribusinya. Ia pun mampu meredam serangan lawan hingga Rifal Lastori cs kesulitan menembusnya.

Sebenarnya kata Bojan, posisi ini tersedia berbagai opsi, seperti melibatkan Robi Darwis atau Kakang Rudianto. Akan tetapi keduanya harus absen karena harus memperkuat Timnas Indonesia yang tampil di ajang Piala AFF 2024.

BACA JUGA: Bobotoh Ingin Frets Butuan Kembali Ke Persib, Pelatih Malut United Beri Komentar

Sehingga, Rachmat Irianto merupakan pilihan terbaik bagi Persib di laga versus tim berjuluk Laskar Kie Raha tersebut. Ia pun senang karena pemain jebolan Persebaya Junior itu mampu menjawab kepercayaan tersebut.

“Robi sebenarnya bisa bermain disana, Kakang juga bermain bagus di beberapa laga ketika bermain disana. Dalam sepakbola, siapapun yang lebih baik maka dia yang bermain.” tutupnya.

 

(RF/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Tottenham
Aston Villa Bungkam Tottenham 2-0 di Liga Inggris 2024/2025
Barcelona Incar Bintang AC Milan
Demi Wujudkan Ambisi, Barcelona Incar Bintang AC Milan
Polisi Tangkap Pemuda Bakar Keset Masjid dan Tusuk Warga di Coblong Kota Bandung
Polisi Tangkap Pemuda Bakar Keset Masjid dan Tusuk Warga di Coblong Kota Bandung
Ekspor Beras Indonesia
Indonesia Siap Ekspor Beras Ke Malaysia 2 Ribu Ton per Bulan
Selebgram Malaysia
Selebgram Malaysia Ceraikan Istri saat Siaran Langsung
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

BREAKING NEWS: Tersinggung Pernyataan Dedi Mulyadi, Fraksi PDIP Walk Out dari Paripurna DPRD Jabar

3

Kunci Jawaban Perbedaan Gambar di Event Naruto x MLBB

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

Link Live Streaming Persita Tangerang vs Persib Bandung BRI Liga 1 2024/25 Selain Yalla Shoot
Headline
Manchester United
Link Live Streaming Chelsea vs Manchester United Premier League Selain Yalla Shoot
Persib Bandung Gagal Amankan Poin Sempurna di Kandang Persita Tangerang
Persib Bandung Gagal Amankan Poin Sempurna di Kandang Persita Tangerang
skandal kades sekdes
Heboh Dugaan Skandal Kades dan Sekdes, Bupati Lamongan Tak Segan Beri Sanksi!
pdip dedi mulyadi
Fraksi DPRD PDIP Jabar Tuntut Klarifikasi Dedi Mulyadi: Bukan Hanya KDM yang Ingin Maju!

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.