Putri Anne Akui Hubungannya dengan Arya Saloka: Begini katanya

Putri Anne Arya Saloka
Putri Anne dan Arya Saloka berteman (foto: Instagram @anneofficial1990)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Putri Anne baru-baru ini mengungkapkan bahwa hubungannya dengan Arya Saloka kini hanya sebatas teman, bukan lagi sebagai suami istri. Pengakuan tersebut disampaikan Putri Anne saat melakukan siaran langsung di Instagram.

Awalnya, Putri Anne membahas suatu topik, namun ada netizen yang bertanya apakah sosok yang ia bahas adalah Arya.

“Maksud gue di sini gue enggak lagi ngomongin bapake (Arya Saloka), enggak. Gue lagi enggak ngomongin bapake,” kata Putri Anne.

Menguitip dari unggahan akun fanbase Arya, @aemeiliani, Minggu (3/3/2024), Putri Anne kemudian membeberkan statusnya saat ini.

“Gua ngomongin yang lain. Bapake udah lewat. Saya kan sudah teman baik sama dia,” sambungnya sambil terkekeh.

BACA JUGA : Viral Video Putri Anne, Arya Saloka Sindir dengan Konten Umroh

Putri Anne yakin hubungannya dengan Arya akan tetap menjadi teman baik. Kabar tersebut membuat sejumlah netizen mencibirnya. Menurut mereka, ucapan Putri Anne terkadang plin plan.

“Dia mah bohong abis live bkin story soal.lehernya yg kemarin kena peluru pas main sama bestienya katanya laporan sama ayang takut ada yg fitnah pokoknya blablabla…lah ayang siapa Arya atau siapa?,” tulis akun instagram @hild_a563.

“Kemaren ditanya marah2, skrg ditanya diladenin,” tulis akun @yoursweetesthello

“aws klau amnesia,” timpal akun @farhiyah39.

Kabar perceraian antara Putri Anne dan Arya Saloka telah berembus selama beberapa bulan terakhir di media sosial. Selama ini, mereka memilih bungkam hingga akhirnya Putri Anne membocorkan bahwa mereka telah berakhir.

 

(Hafidah/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
PMK Bandung Barat
Cegah PMK, Bupati KBB Siapkan 26.000 Dosis Vaksin untuk Sapi Perah
suar mahasiswa awards 2025
Ikuti Suar Mahasiswa Awards 2025, Hadiah Jutaan Menanti!
DPRD DKI Minta Pramono Cari Solusi Soal Penurunan Pajak BBM Sebesar 5 Persen
DPRD DKI Minta Pramono Cari Solusi Soal Penurunan Pajak BBM Sebesar 5 Persen
baterai lg indonesia
Investasi Besar Baterai Mobil EV Batal di Indonesia, LG Masih Punya Komitmen
Suar Mahasiswa Awards 2025
Suar Mahasiswa Awards 2025: Berkarya Lewat Foto Jurnalistik, Tips dan Trik Tangkap Momen
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

3

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
ijazah jokowi
Pengunggat Ijazah Jokowi Jadi Tersangka, Kasus Pemalsuan!
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.