Profil Salma Salsabil Aliyyah, Pemenang Indonesian Idol 2023

Salma Salsabil Aliyyah
(web)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Salma Salsabil Aliyyah berhasil menjadi pemenang Indonesian Idol seasion 12 (2023). Lagu yang dia bawakan adalah Just The Way Are ciptaan Bruno Mars. Akhirnya Salma berhasil mengalahkan Nabila Taqiyyah untuk merebut posisi pemenang Idol 2023.

Dengan semua perjuangan yang dia keluarkan selama ini, maka tidak heran jika Sama menjadi sorotan. Banyak sekali yang mendukung dan mendoakan Salma di grand final tersebut. Berikut profil Salma yang menjadi pemenang Indonesian Idol 2023.

Profil dan Biodata Salma Salsabil Aliyyah

  • Nama Asli: Salma Aliyyah Putri Mandaya
  • Nama Panggung: Salma Salsabil
  • Tempat lahir: Probolinggo
  • Tanggal lahir: 12 Februari 2002
  • Umur: 21 Tahun
  • Agama: Islam
  • Pendidikan: Institut Seni Indonesia (ISI) Yogyakarta
  • Profesi: Penyanyi

Awal Mula Ikut Audisi Indonesian Idol

Awal mula dia mengikuti audisi ini setelah mendapat golden ticket di audisi Indonesian Idol season 12. Saat itu dia membawakan lagu yang berjudul “Goo Goo Dolls” dari Iris. Kemudian juri dan publik melihat bakat menyanyinya tersebut. Setelah dia bertanding melawan puluhan finalis. Akhirnya Salma berhasil masuk grand final di Indonesian Idol.

Sebelum dia masuk grand final di Indonesian Idol season 12, Salma pernah mengikuti beberapa audisi sebelumnya. Mulai dari Idola Cilik musim ke-4, The Voice Kids Indonesia Season 1, Rising Star Indonesia Season 2, The Voice Indonesia Season 3, dan Sunsilk Hijab Hunt 2017.

Menjadi Pemenang Indonesian Idol 2023

Terlihat dalam Instagram Salma dan Indonesian Idol, banyak sekali netizen yang mendukung dia sebagai juara. Banyak juga yang menyebut cara bernyanyinya tersebut seperti sedang konser padahal sedang audisi.

“Salma ini diluar plato, Ampun dah gatau lg mau blg apa, Lama-lama bisa gilaaaa liat perform kaya gini. Mendingan remake dah sal trs upload ke spotify, Aku tunggu kamu jd juara yaa salmidunkuu insyaAllah ini tahunmu,” tulis salah satu netizen, melansir IDN.

“The winner is, Salma. Selamat Salma kamu jadi juara Indonesian Idol musim 12,” Boy William mengumumkan hasil final Indonesian Idol 2023 pada Senin 22/5/2023. Akhirnya Salma Salsabil Aliyyah akhirnya menjadi pemenang Indonesian Idol 2023.

Dia membawa pulang hadiah sebesar 150 juta dan satu unit mobil. Salma menang dari Nabila melalui hasil voting.

BACA JUGA: Jalur Afirmasi PPDB SD dan SMP Kota Bandung Dibuka!

(Kaje)

 

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Jembatan gantung Kabupaten Kuningan
Jembatan Gantung Segera Dibangun, Pelajar di Pinggiran Kuningan Ini Tak Lagi Harus Pertaruhkan Nyawa untuk ke Sekolah
byd denza d9
Mencuri Minat di Indonesia, BYD Denza D9 Sudah Gerus Pasar Alphard?
komplek-permakaman-sunan-gunung-jati-web-pemkab-cirebon - sejarah hari jadi kabuoaten cirebon
2 April 1482 Menjadi Titik Awal, Simak Sejarah Hari Jadi Kabupaten Cirebon
Hari Jadi Kabupaten Cirebon, napak tilas
Hari Jadi ke-543 Kabupaten Cirebon, Bupati Napak Tilas ke Masa Lalu
Liverpool
Link Live Streaming Leicester vs Liverpool Selain Yalla Shoot
Berita Lainnya

1

Farhan Bakal Lanjutkan Program Buruan Sae dan Kang Pisman

2

Ridwan Kamil Resmi Lapor Polisi, Begini Curhatan Lisa Mariana

3

Kompetisi Askot PSSI Kota Bandung Bertajuk Piala Persib Resmi Dibuka

4

Jemaah Haji Harus Punya BPJS Kesehatan, Bagaimana Jika Tidak Aktif?

5

Link Live Streaming Everton vs Manchester City Selain Yalla Shoot
Headline
Real Madrid
Link Live Streaming Real Madrid vs Athletic Bilbao Selain Yalla Shoot
Manchester United
Link Live Streaming Manchester United vs Wolverhampton Selain Yalla Shoot
Demi Hindari Pemeriksaan Dana Rp 33 M, Bendahara KPU Buru Maluku Bakar Kantor
Demi Hindari Pemeriksaan Dana Rp 33 M, Bendahara KPU Buru Maluku Bakar Kantor
KKP Larang Pelaku Usaha Lakukan Privatisasi Pantai
KKP Larang Pelaku Usaha Lakukan Privatisasi Pantai

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.