Preman Sok Jago Aniaya Wanita di Jakarta, Korban Kejer Minta Tolong

Penulis: Saepul

preman aniaya wanita
foto (PKBI Jawa Tengah)

Bagikan

JAKARTA,TM.ID: Sebuah rekaman video memperlihatkan aksi kekerasan yang dilakukan seorang preman terhadap seorang wanita. Video aksi preman aniaya wanita itupun kemudian viral di media sosial.

Korban adalah pengunjung warung makan yang dianiaya oleh si preman di kawasan PGC Jakarta Timur.

“Wanita dianiaya Preman saat sedang makan di kawasan PGC Jakarta Timur. Pria itu menendang dan menarik kerah baju korban,” tulis keterangan akun Instagram @fakta.jakarta.

BACA JUGA: Heroik, Aksi Satpam Selamatkan Ibu Bawa Bayi yang Mencoba Bunuh Diri

Melihat videonya, pria preman nampak menarik kerah baju korban kemudian menendangnya.

Korban yang mengenakan baju hijau terlihat ketakutan saat si preman menarik kerahnya, hingga berteriak-teriak meminta tolong.

“Demi Allah saya cuma mau makan di sini,” ucap korban dalam video itu.

“Tolong tolong tolong,” teriakan korban yang terdengar.

Belum diketahui penyebab penganiayaan itu terjadi. Sementara itu, Kapolsek Kramat Jati, Kompol Rusit Malaka sedang menyelidiki kasus penganiayaan itu.

Sontak, aksi kekerasan yang terekam itu menuai reaksi komentar netizen. Tak ayal, mereka mengecam aksi kekerasan preman itu.

“Yang kek gini di brantas udah premanisme mengatas nama kan institusi tertentu…POLISI G MAMPU KAH MENANGANI YG SEPERTI INI…KALO G MAMPU BIAR RAKYAT YG YIRIN TANGAN,” tulis seorang netizen.

“PETRUS dimulai dari jakarta dulu, imbasnya seluruh Indonesia aman tentram. Jangan nanggung, seperti tahun 80 an,” sambung netizen lain.

“Stresssssszzz tuh shaytaannnn. Orang gak ngapa-ngapain dipoekoel. Mana cewek lagi. Moekoelll cewek mending potoeng aja pl-***rrrnya masbro,” timpal netizen lagi.

 

(Saepul/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Mobil damkar
2 Mobil Damkar Dikerahkan untuk Tangani Kebakaran di Gang Guntur Cianjur
Pengancaman dan kekerasan
Pelaku Pengancaman Terkait Pengelolaan Lahan Parkir di Bekasi Dibekuk Polisi
Ganja
Peredaran Ganja 6 Kg di Jaktim Berhasil Digagalkan
Ojol Bandung
Viral! Ojol Bandung Tambal Jalan Pakai Uang Sendiri "Nggak Nunggu Janji"
Akhmad Marjuki
Disambut Bang Maja, Doa Haru Sertai Akhmad Marjuki dari Seniman Betawi untuk Golkar Bekasi!
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

Fakultas Komunikasi dan Ilmu Sosial Telkom University Dorong Digitalisasi Promosi Wisata Desa Sugihmukti Lewat Produksi Video Profil

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Strategi Bisnis “Purple Cow/ Sapi Ungu”
Headline
anggota dprd lampung utara
Usai Viral Sawer DJ, Anggota DPRD Lampung: Bukan Melanggar Norma!
Gunung Cikuray Garut - Pendaki Hilang - Foto Kuttab Digital
Pendaki Asal Karawang Hilang di Gunung Cikuray Garut, Tim SAR Lakukan Operasi Pencarian
ijazah jokowi
Polemik Ijazah Jokowi, Rektor dan Dekan UGM Digugat Rp69 Triliun!
Harga Tiket Timnas Indonesia Vs China, Cek Cara Belinya
Harga Tiket Timnas Indonesia Vs China, Cek Cara Belinya

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.