Preman Sok Jago Aniaya Wanita di Jakarta, Korban Kejer Minta Tolong

preman aniaya wanita
foto (PKBI Jawa Tengah)

Bagikan

JAKARTA,TM.ID: Sebuah rekaman video memperlihatkan aksi kekerasan yang dilakukan seorang preman terhadap seorang wanita. Video aksi preman aniaya wanita itupun kemudian viral di media sosial.

Korban adalah pengunjung warung makan yang dianiaya oleh si preman di kawasan PGC Jakarta Timur.

“Wanita dianiaya Preman saat sedang makan di kawasan PGC Jakarta Timur. Pria itu menendang dan menarik kerah baju korban,” tulis keterangan akun Instagram @fakta.jakarta.

BACA JUGA: Heroik, Aksi Satpam Selamatkan Ibu Bawa Bayi yang Mencoba Bunuh Diri

Melihat videonya, pria preman nampak menarik kerah baju korban kemudian menendangnya.

Korban yang mengenakan baju hijau terlihat ketakutan saat si preman menarik kerahnya, hingga berteriak-teriak meminta tolong.

“Demi Allah saya cuma mau makan di sini,” ucap korban dalam video itu.

“Tolong tolong tolong,” teriakan korban yang terdengar.

Belum diketahui penyebab penganiayaan itu terjadi. Sementara itu, Kapolsek Kramat Jati, Kompol Rusit Malaka sedang menyelidiki kasus penganiayaan itu.

Sontak, aksi kekerasan yang terekam itu menuai reaksi komentar netizen. Tak ayal, mereka mengecam aksi kekerasan preman itu.

“Yang kek gini di brantas udah premanisme mengatas nama kan institusi tertentu…POLISI G MAMPU KAH MENANGANI YG SEPERTI INI…KALO G MAMPU BIAR RAKYAT YG YIRIN TANGAN,” tulis seorang netizen.

“PETRUS dimulai dari jakarta dulu, imbasnya seluruh Indonesia aman tentram. Jangan nanggung, seperti tahun 80 an,” sambung netizen lain.

“Stresssssszzz tuh shaytaannnn. Orang gak ngapa-ngapain dipoekoel. Mana cewek lagi. Moekoelll cewek mending potoeng aja pl-***rrrnya masbro,” timpal netizen lagi.

 

(Saepul/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
bahaya konsumsi marshmallow berlebihan
Waspada, Ini Bahaya Konsumsi Marshmallow Berlebihan Pada Anak
1737015454308
Realme 14 Series 5G Segera Meluncur di Indonesia, Hadirkan Aura Gaming dan Performa Kelas Turnamen
DKPP Kota Bandung Lakukan Pengawasan Hewan Kurban Jelang Iduladha
DKPP Kota Bandung Lakukan Pengawasan Hewan Kurban Jelang Iduladha
Suar Mahasiswa Awards 2025
Trik Bikin Video Jurnalistik Agar Menang di Suar Mahasiswa Awards 2025
Program DAKOCAN
Cara Buat KIA pada Program DAKOCAN Lebih Mudah
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

4

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
ijazah jokowi
Pengunggat Ijazah Jokowi Jadi Tersangka, Kasus Pemalsuan!
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.