Persib vs Persita, Bojan Hodak Telusuri Kekuatan Pendekar Cisadane

Disebut Jadi Jimat Keberuntungan Persib, Bojan Hodak Beri Komentar
Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak. (RF/TM)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Laga pekan ke 14 Liga 1 2023/2024 Persib Bandung vs Persita Tangerang berlangsung di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) pada Minggu 1 Oktober 2023, kick off pukul 19.00 WIB.

Pelatih Persib Bojan Hodak enggan kecolongan tim asuhnya dipermalukan tim tamu Persita Tangerang, terlebih bermain di kandang sendiri.

Pelatih asal Kroasia ini tak mau anggap remeh Persita yang berjuluk Pendekar Cisadane tersebut meski secara peringkat berada di posisi ke-15 dengan koleksi poin 14 di klasemen sementara.

Hodak tetap menlai bahwa Persita merupakan tim kuat yang ditunjukkannya dalam beberapa laga terakhir. Salah satu bukti, Persita tak kebobolan dalam dua laga terakhirnya.

BACA JUGA: Nick Kuipers Tak Peduli Akumulasi Kartu Jelang Persib vs Persita

“Kami tahu Persita di bawah dan kami di posisi 5 klasemen. Tapi jarak poin tipis dan saat ada perubahan akan sangat berpengaruh untuk posisi klasemen,” tegas Bojan Hodak, di Graha Persib, Sabtu (30/9/2023).

dengan demikian, Bojan Hodak menegaskan bahwa timnya akan berjuang habis-habisan untuk meraih poin penuh dalam laga itu.

Melanjutkan tren positif menjadi dorongan terkuat bagi Hodak untuk mengejar target peningkatan peringkat Persib di klasemen.

Persib sampai bergulirnya laga pekan ke 14 ini berada di peringkat ke 6 dengan koleksi 21 poin. Persib punya peluang untuk naik level lima besar sekira berhasil merebut kemenangan atas tim lawannya.

BACA JUGA: Tampil Apik Bersama Persib, Ezra Walian Berharap Kembali Perkuat Timnas

“Pertandingan besok sangat penting karena memperebutkan posisi di klasemen. Persita tim bagus mereka tidak kebobolan dua laga terakhir, tapi kami akan berusaha mempertahankan tren positif untuk pertandingan besok,” ungkapnya.

 

(Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Gregoria Mariska Tunjung T
Piala Sudirman 2025: Tim Indonesia Tanpa Dua Pilar Utama
Jatim Lumbung Pangan Nasional
Beri Kontribusi Tertinggi, Jatim Jadi Lumbung Pangan Nasional
cak lontong jadi komisaris ancol
Resmi, Cak Lontong Diangkat Jadi Komisaris Ancol
Tertinggi dalam 23 Tahun Terakhir, Stok Beras Nasional Capai 3,18 Juta Ton
Tertinggi dalam 23 Tahun Terakhir, Stok Beras Nasional Capai 3,18 Juta Ton
MotoGP Argentina
Marc Marquez Menang Sprint MotoGP Spanyol, Perlebar Jarak Klasemen
Berita Lainnya

1

Link Live Streaming Barcelona vs Real Madrid Selain Yalla Shoot di Final Copa del Rey 2025

2

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

3

Link Live Streaming Persib Bandung vs PSS Sleman Selain Yalla Shoot

4

Link Live Streaming Chelsea vs Everton Selain Yalla Shoot

5

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Gunung Semeru Kembali Erupsi, Kolom Abu Teramati 500 Meter dari Puncak
Gunung Semeru Kembali Erupsi, Kolom Abu Teramati 500 Meter dari Puncak
Barcelona
Bungkam Real Madrid 3-2, Barcelona Juarai Copa del Rey 2024/2025
Kabar Duka, Bunda Iffet, Ibu Bimbim Slank Meninggal Dunia
Kabar Duka, Bunda Iffet, Ibu Bimbim Slank Meninggal Dunia
Ratusan Rumah di 3 Kecamatan Terendam Banjir di Cianjur
Ratusan Rumah di 3 Kecamatan Terendam Banjir di Cianjur

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.