Perkembangan Kasus Staycation, Polisi Limpahkan Ke Bareskrim

Penulis: Saepul

foto (net)

Bagikan

BEKASI, TM.ID: Bareskrim Polri menarik penanganan kasus ‘staycation’ yang menimpa korban Alfi Dmayanti alias AD, karyawati di industri kosmetik yang bernaung di Cikarang, Kabupaten Bekasi.

Dirtipidum Bareskrim Polri, Brigjen Pol Djuhandani Rahardjo Puro mengatakan, pihaknya menarik pelaporan Alfi terkait kasus staycation ini, setelah melewati gelar perkara.

“Untuk kasus yang di Cikarang itu hasil gelar kemarin diputuskan untuk perkara itu ditarik ke Bareskrim,” ujar Djuhandani kepada wartawan, Selasa (16/5/2023).

BACA JUGA: Ngoceh Staycation di Acara TV, Alfi Diserbu Hujatan

Adapun proses hukum dalam kasus ini, polisi sedang melakukan penyelidikan dengan berkas-berkas saat ini berada di Polres Metro Bekasi menuju dikirimkan ke Bareskrim.

“Sementara (pemeriksaan saksi belum), baru kemarin baru selesai gelar, kemudian berkas-berkas alat bukti itu akan dikirim ke Bareskrim. Kalau kemarin baru proses gelar perkara,” jelasnya.

BACA JUGA: KPK Cegah Sekda Kota Bandung Pergi ke Luar Negeri

(Saepul/Dist)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Lewis Hamilton Antusias Debut Bersama Scuderia Ferrari
Sindir Ferrari di Radio, Lewis Hamilton Tak Akan Minta Maaf
Naomi-Osaka-Australian-Open-January-24-2020
Italian Open 2025, Naomi Osaka Lolos Dramatis ke Babak Ketiga Usai Kalahkan Viktorija Golubic
web-2-1024x576
Indonesia Open 2025 Siap Hadir dengan Karpet Biru, Harga Tiket Lebih Terjangkau
Liga Europa
Final Liga Europa 2025: Manchester United Tantang Tottenham di San Mames
Real Betis
Real Betis Tetap Lolos ke Final UEFA Conference League Meski Ditahan Imbang Fiorentina 2-2
Berita Lainnya

1

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

2

Teropong Media dan INABA Sepakati Kerja Sama Melalui Penandatanganan MoU

3

Order Management System dari TransTRACK Jadi Solusi Cerdas Meningkatkan Kinerja Bisnis

4

Adu Kuat 5 Kandidat Wakil Ketua LPS

5

Link Live Streaming PSG vs Arsenal Leg 2 Semifinal Liga Champions Selain Yalla Shoot
Headline
Fabio-Quartararo-Pecco-Bagnaia
Quartararo Realistis Jelang GP Prancis, Podium di Jerez Bukan Tolok Ukur Kebangkitan Yamaha
Manchester United
Telak, Manchester United Bantai Athletic Bilbao 4-1 di Liga Europa 2024/2025
Asap Putih Muncul dari Kapel Sistina, Robert Francis Prevost dari AS Terpilih Jadi Paus Baru
Asap Putih Muncul dari Kapel Sistina, Robert Francis Prevost dari AS Terpilih Jadi Paus Baru
Manchester United
Link Live Streaming Manchester United vs Athletic Bilbao Leg 2 Semifinal Liga Europa Selain Yalla Shoot

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.