Perdana! Indonesia Akan Mengoperasikan Kereta Tanpa Rel Agustus 2024

Rangkaian Ketiga Kereta Otonom Tiba di IKN
Ilustrasi-Rangkaian Ketiga Kereta Otonom Tiba di IKN (Instagram @ohbulanofficial)

Bagikan

JAKARTA,TM.ID: Kereta Tanpa Rel akan segera beroprasi. Indonesia akan mengoperasikan Kereta Otonom atau Automated Rail Transit (ART) di Ibu Kota Nusantara (IKN) mulai Agustus 2024. Kereta ini akan beroperasi dengan mengguakan baterai, lalu disubtitusikan dengan marka jalan dan magnet.

“Kereta otonom atau ART nanti akan berada di kawasan Sumbu Barat dan Sumbu Timur. Ditargetkan pada bulan Agustus sudah bisa kita gunakan sebagian rutenya,” ujar Menteri Perhubungan, Budi Karya Sumadi, saat meninjau bakal lokasi pembangunan Kereta Otonom atau Automated Rail Transit (ART) di IKN.

BACA JUGA: Punya Fungsi Ganda, Tol di IKN Bisa Jadi Landas Pacu Pesawat

Selain kereta otonom, Budi juga mengecek progres pembangunan bandara IKN.

“Hari ini kita melihat pembangunan bandara berjalan dengan baik. Bulan Juli diperkirakan sudah selesai untuk kita uji cobakan,” ujar Budi saat mengecek progres pembangunan Bandara Nusantara di Ibu Kota Nusantara (IKN), Rabu (24/1).

Budi mengatakan, pekerjaan konstruksi dan persiapan operasi kereta tanpa rel  mulai dikerjakan Januari hingga Juli mendatang. Proses pembangunan bandara juga akan dipercepat dengan penambahan alat, waktu kerja, serta penyelesaian terkait lahan.

Bandara IKN berjarak 23 KM dari titik 0 IKN dan 120 km dari Balikpapan. Infrastruktur ini mempunyai luas terminal 7.350 m2 dan luas area bandara 347 ha.

Runway bandara IKN sepanjang 3.000 meter dan lebar 45 meter. Dengan demikian, pesawat tersebut dapat didarati pesawat berbadan besar seperti tipe Boeing 777-3000ER dan Airbus A380.

 

(Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Band Indie Astrolab, Hari Soebardja
Band Indie Astrolab Rilis EP Terbaru 'Transcending Time', Kolaborasi Mendiang Hari Soebardja
Sidak Satpol PP & Damkar Kota Sukabumi
Pol PP dan Damkar Sukabumi Gencar Sidak Kafe dan Restoran Terkait Perda Kawasan Tanpa Rokok
bluebird denza d9
Denza D9 Jadi Armada BlueBird, Pantes Dipilih Segala Mumpuni!
Zelenskyy Trump
Adu Mulut Zelenskyy dan Trump, Rusia: Mengigit Tangan Pemberi Makan!
Esemka promo
Esemka Promo, Tawarkan Diskon Mobil Bima 1.3 dengan Harga Mulai Rp110 Juta
Berita Lainnya

1

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

2

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

3

Antisipasi Dampak PHK Sritex, Kemnaker Siapkan Langkah Ini

4

KDS Selaras KDM Soal Perubahan Jam Kerja ASN Selama Ramadan

5

Sebagai Pejuang Ekonomi, Stafsus Wapres Tina Talisa: PKL Berhak Dapat Subsidi LPG 3 Kg
Headline
Farhan Apresiasi Mobil Maung MV3 Buatan PT Pindad
Farhan Apresiasi Mobil Maung MV3 Buatan PT Pindad
disertasi bahlil
DGB UI Temukan Pelanggaran, Menteri Bahlil Harus Ulang Disertasi!
Menhan Serahkan 700 Maung MV3 Buatan Pindad di Lanud Husein
Menhan Serahkan 700 Maung MV3 Buatan Pindad di Lanud Husein
Bayern Munchen
Tekuk VfB Stuttgart, Bayern Munchen Makin Kokoh di Puncak Klasemen

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.