Penting, Ini Daftar Jalur Mudik Alternatif Jakarta Jogja!

jalur mudik alternatif Jakarta Jogja
(Blibli)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Mudik Lebaran menjadi momen yang dinanti-nantikan oleh banyak orang di Indonesia. Namun, dengan penerapan sistem ganjil genap di sejumlah ruas jalan tol, banyak pemudik mencari jalur alternatif agar perjalanan mereka lancar tanpa hambatan.

Salah satu jalur favorit adalah Jakarta-Jogja. Artikel ini akan membahas jalur mudik alternatif Jakarta Jogja serta jadwal pemberlakuan ganjil genap di Tol Trans Jawa.

Jalur Mudik Alternatif Jakarta Jogja

1. Jakarta-Jogja Lewat Pantura

  • Tol Jakarta-Cikampek-Cipali-Pejagan: 242 kilometer
  • Pejagan-Semarang (Krapyak): 188 kilometer
  • Tol Krapyak-Bawen: 28 kilometer
  • Bawen-Magelang: 40 kilometer
  • Magelang-Jogja: 42 kilometer

Kelebihan di jalur Pantura adalah ruas jalan yang lebar, mampu menampung dua mobil besar berjalan beriringan, dilengkapi dengan pembatas jalan, serta jalur berlawanan.

2. Jakarta-Jogja via Jalur Selatan

  • Tol Cawang-simpang Cipularang: 57 kilometer
  • Tol Cipularang: 54 kilometer
  • Tol Padaleunyi: 33 kilometer
  • Cileunyi-Buntu: 193 kilometer
  • Buntu-Purworejo: 99 kilometer
  • Purworejo-Jogja: 65 kilometer

Kendala di jalur selatan adalah jalan yang berkelok-kelok, terutama dari Nagreg sampai kota Ciamis di Jawa Barat, serta ruas jalan Majenang-Wangon di Jawa Tengah.

BACA JUGA: Ada Ganjil Genap saat Mudik? ini Jalur Alternatif Menuju Puncak Bogor

Jadwal Ganjil-Genap di Tol Trans Jawa

Arus Mudik

  • Tanggal 5-7 April 2024: dari KM 0 Tol Jakarta hingga KM 414 Tol Semarang Batang
  • Tanggal 8 April 2024: dari KM 0 Tol Jakarta hingga KM 414 Tol Semarang Batang
  • Tanggal 9 April 2024: dari KM 0 Tol Jakarta hingga KM 414 Tol Semarang Batang

Arus Balik

  • Tanggal 12 April 2024: dari KM 414 Tol Semarang-Batang hingga KM 0 Tol Jakarta
  • Tanggal 13 April 2024: dari KM 414 Tol Semarang-Batang hingga KM 0 Tol Jakarta
  • Tanggal 14-16 April 2024: dari KM 414 Tol Semarang-Batang hingga KM 0 Tol Jakarta

Dengan menggunakan jalur mudik alternatif Jakarta Jogja, pemudik dapat menghindari penerapan sistem ganjil genap di Tol Trans Jawa.

 

 

(Kaje/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Persib Bandung Datangkan Igor Tolic
Resmi! Persib Bandung Datangkan Igor Tolic
Timnas Kosta Rika
Prediksi Timnas Kosta Rika vs Timnas Paraguay matchday terakhir Grup D Copa America 2024
Timnas Brasil
Prediksi Timnas Brasil vs Timnas Kolombia Matchday Terakhir Grup D Copa America 2024
Makanan Penutup
8 Rekomendasi Makanan Penutup di Acara Ulang Tahun
Telaga Warna Puncak
Telaga Warna Puncak Wisata Bogor yang Terapit Bukit 1.400 Mdpl
Berita Lainnya

1

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

2

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF

5

Hasil Portugal vs Slovenia Euro 2024: Selecao das Quinas Menang Adu Penalti
Headline
De Ligt Merapat ke Manchester United
Dapat Diskon dari Bayern Munchen, De Ligt Merapat ke Manchester United?
BWF Zhang Zhi Jie
BWF Buka Suara Soal Insiden Meninggalnya Zhang Zhi Jie
BTS Obor Olimpiade Paris 2024
Kim Seokjin BTS Ikut Bawa Obor Olimpiade Paris 2024
Kalahkan Austria 1-2 Turki Tantang Belanda
Melaju Kalahkan Austria 1-2 Turki Tantang Belanda di Perempat Final Euro 2024