Pengemis Kok Pake Motor, Sasaran Ngemis Pilih-pilih Lagi

pengemis motor
foto (Tiktok/@rntarsk)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Beredar sebuah video pia pengemis yang berkeling untuk minta-minta menggunakan sepeda motor, viral di media sosial.

Video yang diunggah akun Tiktok @rntasrsk, seorang pengemis yang tampaknya sudah paruh baya menggunakan topi untuk meminta-minta.

Dalam aksinya, pria paruh baya itu tidak sendiri, ada seseorang pria yang menunggu di atas sepeda motor.

Usai sukses mengemis, pengemis itu lalu menghampiri pria yang sedang menunggu di motor dan kemudian pergi berkeliling lagi.

BACA JUGA: Viral! Pesan Terakhir Mahasiswa Unnes Sebelum Mengakhiri Hidup

“Di daerah kalian gini ga si gais? minta2 tpi bawanya motor bagus suka kesel tp mau gimana lg plis,” tulis akun tersebut.

Beberapa netizen menduga, pengemis yang menggunakan sepeda motor itu berasal dari Mojokerto, Jawa Timur. Hal itu juga terlihat dari plat polisi yang terpasang pada sepeda motornya berkode ‘S’.

“Itu biasa nya penyandang penyakit kusta kak makanya dianter kebanyakan jari tangan sama kaki nya udah gak utuh,” komentar salah satu netizen.

“Ini jelas di daerah Mojokerto dan sekitarnya, terus orangnya kalo minta tuh rumahnya dipilihin, gak semuanya diminta-minta,” tulis netizen lain.

“Kok baru tahu aku ada yg model begini,” timpal netizen lain.

 

 

(Saepul/Usamah)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Ditaksir Butuh Rp 400 T, Sri Mulyani Beberkan 3 Skenario Pendanaan Koperasi Desa
Ditaksir Butuh Rp 400 T, Sri Mulyani Beberkan 3 Skenario Pendanaan Koperasi Desa
CHERY HIMLA
Triton-Hilux Jangan Lari, Chery Punya Himla untuk Bentrok di Pasar Double Cabin!
ASN hilang di merbabu
ASN Temanggung yang Hilang di Merbabu Ditemukan Meninggal
Suap pemilihan ketua DPD
KPK Dalami Kasus Dugaan Suap Pemilihan Ketua DPD
jokowi hadiri pemakaman paus
Jokowi Diutus Prabowo Hadiri Pemakaman Paus, Kok Bisa?
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Gedung BPJS Kesehatan Cempaka Putih Jakarta Pusat Kebakaran, 19 Unit Mobil Pemadam Dikerahkan

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Pemain yang Diincar dalam Tim Prabowo
Headline
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025
Inter
Kondisi Inter Memburuk, Jalan Barcelona Menuju Final Kian Terbuka

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.