Pengamat: Reshuffle Kabinet Sangat Bernuansa Politis

Penulis: agus

Reshuffle Kabinet
(ilustrasi: Mrafte)

Bagikan

JAKARTA,TEROPONGMEDIA.ID – Pengamat politik Citra Institute,  Yusak Farchan mengatakan, reshuffle kabinet di ujung kekuasaan Jokowi sangat bernuansa politis.

“Reshuffle kabinet di ujung kekuasaan Jokowi sangat bernuansa politis. Kalau bicara efektifitas pemerintahan,sudah pasti tidak akan efektif,” ujarnya di Jakarta, Selasa (20/8/2024).

Menurut ia, meskipun Presiden memiliki hak prerogatif untuk mengangkat dan memberhentikan para pembantu nya. Namun, dalam kurun waktu yang singkat tidak banyak yang bisa dikerjakan.

“Tapi apa yang bisa dilakukan menteri baru selama kurang lebih 2 bulan ke depan?,” ungkapnya.

BACA JUGA: Politikus PDIP Sindir ‘Triangle Political Game’ Jokowi Dibalik Reshuffle Kabinet

Yasonna direshuffle, lanjut ia, karena kendali Menkumham tampaknya ingin diambil Gerindra.

Dia menyebutkan, penggantian Yasona cenderung kental dengan aroma politis.

Tentu ini ada kaitannya dengan kewenangan pengesahan kepengurusan Golkar dan PKB yang sebentar lagi menggelar suksesi kepemimpinan (Munas & Muktamar).

“Jadi hasil Munas dan Muktamar kedua partai tersebut akan berada dalam kendali faksi Jokowi dan Prabowo,” pungkasnya.

 

(Agus/Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Tottenham
Aston Villa Bungkam Tottenham 2-0 di Liga Inggris 2024/2025
Barcelona Incar Bintang AC Milan
Demi Wujudkan Ambisi, Barcelona Incar Bintang AC Milan
Polisi Tangkap Pemuda Bakar Keset Masjid dan Tusuk Warga di Coblong Kota Bandung
Polisi Tangkap Pemuda Bakar Keset Masjid dan Tusuk Warga di Coblong Kota Bandung
Ekspor Beras Indonesia
Indonesia Siap Ekspor Beras Ke Malaysia 2 Ribu Ton per Bulan
Selebgram Malaysia
Selebgram Malaysia Ceraikan Istri saat Siaran Langsung
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

BREAKING NEWS: Tersinggung Pernyataan Dedi Mulyadi, Fraksi PDIP Walk Out dari Paripurna DPRD Jabar

3

Kunci Jawaban Perbedaan Gambar di Event Naruto x MLBB

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

Link Live Streaming Persita Tangerang vs Persib Bandung BRI Liga 1 2024/25 Selain Yalla Shoot
Headline
Manchester United
Link Live Streaming Chelsea vs Manchester United Premier League Selain Yalla Shoot
Persib Bandung Gagal Amankan Poin Sempurna di Kandang Persita Tangerang
Persib Bandung Gagal Amankan Poin Sempurna di Kandang Persita Tangerang
skandal kades sekdes
Heboh Dugaan Skandal Kades dan Sekdes, Bupati Lamongan Tak Segan Beri Sanksi!
pdip dedi mulyadi
Fraksi DPRD PDIP Jabar Tuntut Klarifikasi Dedi Mulyadi: Bukan Hanya KDM yang Ingin Maju!

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.