Pengamat: Putusan MK Soal Pilkada Bukan Hanya Untungkan PDIP tapi Parpol yang Tidak Dapat Kursi di Jakarta

Putusan MK Soal Pilkada Bukan Hanya Untungkan PDIP
Gedung Parlemen DPR RI (Foto: DPR RI).

Bagikan

JAKARTA,TEROPONGMEDIA.ID — Pengamat Politik Yusak Farchan menilai, Putusan MK 60 sebetulnya bukan hanya menguntungkan PDIP, tetapi semua parpol termasuk parpol yang tidak punya kursi.

Di Jakarta, 8 parpol bisa mengajukan Cagub-Cawagub tanpa harus berkoalisi. Untuk apa PKS bersusah payah mencari mitra koalisi (balik kanan bergabung ke KIM) kalau bisa mengajukan sendiri berdasarkan putusan MK? Begitu juga di provinsi-provinsi lainnya.

“Hanya saja, partai-partai lebih memilih formula yang ada dalam norma hukum di UU Pilkada (syarat 20% kursi/ 25 % suara sah) karena kepentingan politik jangka pendek,” kata Yusak dalam keterangan videonya, dikutip Kamis (22/8/2024).

BACA JUGA: BREAKING NEWS: DPR Batal Sahkan RUU Pilkada Dalam Rapat Paripurna Hari Ini!

Yusak menjelaskan,jika DPR mensahkan revisi UU Pilkada dengan klausul yang berbeda dengan putusan MK, maka proses pilkada terancam tidak legitimate akibat regulasi hukum yang berbeda. Gugatan hasil pilkada di MK berpotensi dibatalkan oleh MK.

“Putusan MK bersifat final dan mengikat, bukan hanya dalam amar nya tetapi juga dalam pertimbangan hukum nya. Jadi putusan MK harus dihormati,” bebernya.

 

(Agus Irawan/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
WhatsApp Image 2025-04-26 at 11.33
PLN Hadir di Perayaan Hari Jadi ke-364 Kabupaten Bandung: Dukung Kelistrikan dan Edukasi Masyarakat Lewat Booth Interaktif
Jakpro Ungkap Akselerasi Pekerjaan Pembangunan LRT Jakarta Fase 1B Segera di Upayakan
Jakpro Ungkap Akselerasi Pekerjaan Pembangunan LRT Jakarta Fase 1B Segera di Upayakan
Pengamat: Kebut IPR Solusi Genjot Penerimaan Negara
Pengamat: Kebut IPR Solusi Genjot Penerimaan Negara
Anugerah Innovillage, Rektor Telkom: Pentingnya Peran Perguruan Tinggi Cetak Lulusan Peduli Isu Sosial
Anugerah Innovillage, Rektor Telkom: Pentingnya Peran Perguruan Tinggi Cetak Lulusan Peduli Isu Sosial
Komisi IV DPR Kabupaten Tasikmalaya Soroti Kasus Penyelewengan Hibah
Komisi IV DPR Kabupaten Tasikmalaya Soroti Kasus Penyelewengan Hibah
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

3

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Persib Bandung vs PSS Sleman
Prediksi Skor Persib Bandung vs PSS Sleman BRI Liga 1 2024/2025
Tiket Pertandingan Kontra PSS Sleman Sudah Habis, Marc Klok Sebut Persib Makin Lapar Kemenangan
Tiket Pertandingan Kontra PSS Sleman Sudah Habis, Marc Klok Sebut Persib Makin Lapar Kemenangan
alex-marquez-motogp-portugal-2023-motogp-2023-portimao-gresini-racing_169
Lolos dari Kecelakaan Mengerikan, Alex Marquez Cetak Rekor di MotoGP Spanyol
ijazah jokowi
Pengunggat Ijazah Jokowi Jadi Tersangka, Kasus Pemalsuan!

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.