Pencetak Gol Terbanyak EURO 2024, Rekor Sementara Dipegang Jamal Musiala

Jamal Musiala gelandang Jerman pencetak gol terbanyak
Gelandang Timnas Jerman Jamal Musiala (Instagram Jamal Musiala)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Gelandang serang Timnas Jerman, Jamal Musiala tercatat sebagai pencetak gol terbanyak sampai pertengahan babak penyisihan grup di EURO 2024 ini.

Jamal Musiala telah mencetak dua gol dalam dua pertandingan di penyisihan Grup A EURO 2024.

Gol pertama pemain berusia 21 tahun ini ketika Jerman sebagai tuan rumah EURO 2024 melawan Scotlandia pada 14 Juni di Stadion Muncih.

Scotlandia tertunduk lesu dengan kekalahan telak 1-5 dari Jerman. Musiala membobol gawang Scotlandia pada menit 19′.

Sementara empat gol lainnya dari Florian Wirtz meni 10′, Niclas Fulkrug menit 68′, Emre Bisa menit 90+3′, dan Kai Havertz menit 45+1′ melalui tendangan penalti.

Kemudian gol kedua Musiala terjadi di pertandingan kedua Jerman vs Hongaria pada 19 Juni di Stuttgart kota kelahirannya, Stuttgart.

Pemain bertinggi badan 184cm ini mencetak gol pada menit 22′ melengkapi gol rekan satu timnya, Likay Gundogan pada menit 67′.

Jerman pun memenangkan pertandingan atas Hongaria dengan skor akhir 2-0.

UEFA merilis, Musala menjadi pemain pertama yang mencetak dua gol di babak penyisihan grup EURO 2024.

Dua gol Musiala menjadi pelengkap koleksi 38 gol pertama di Jerman yang dihasilkan oleh pemain berbeda.

Total koleksi 38 gol terebut memecahkan rekor turnamen sebanyak 25 gol yang dibuat di UEFA EURO 2016.

BACA JUGA: Prediksi Skor Spanyol vs Italia Euro 2024, Kekuatan dan Penguasaan!

Berikut urutan pencetak gol terbanyak sementara di UEFA EURO 2024:

  • 2 Jamal Musiala (Jerman)
  • 1 Michel Aebischer (Swiss)
  • 1 Kerem Aktürkoğlu (Türkiye)
  • 1 Nedim Bajrami (Albania)
  • 1 Nicolò Barella (Italia)
  • 1 Alessandro Bastoni (Italia)
  • 1 Jude Bellingham (Inggris)
  • 1 Adam Buksa (Polandia)
  • 1 Emre Can (Jerman)
  • 1 Dani Carvajal (Spanyol)
  • 1 Francisco Conceição (Portugal)
  • 1 Denis Draguş (Rumania)
  • 1 Kwadwo Duah (Swiss)
  • 1 Breel Embolo (Swiss)
  • 1 Christian Eriksen (Denmark)
  • 1 Niclas Füllkrug (Jerman)
  • 1 Cody Gakpo ( Belanda)
  • 1 Klaus Gjasula (Albania)
  • 1 Arda Güler (Türkiye)
  • 1 İlkay Gündoğan (Jerman)
  • 1 Kai Havertz (Jerman)
  • 1 Erik Janža (Slovenia)
  • 1 Andrej Kramarić (Kroasia)
  • 1 Qazim Laçi (Albania)
  • 1 Răzvan Marin (Rumania)
  • 1 Scott McTominay (Skotlandia)
  • 1 Georges Mikautadze (Georgia)
  • 1 Álvaro Morata (Spanyol)
  • 1 Mert Müldür (Türkiye)
  • 1 Lukáš Provod (Ceko)
  • 1 Fabián Ruiz (Spanyol)
  • 1 Ivan Schranz (Slowakia)
  • 1 Xherdan Shaqiri (Swiss)
  • 1 Nicolae Stanciu (Rumania)
  • 1 Barnabás Varga (Hongaria)
  • 1 Wout Weghorst (Belanda)
  • 1 Florian Wirtz (Jerman)

(Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
anggota DPR judi online
Nama Anggota DPR Pelaku Judi Online Bakal Ketahuan!
Puncak
5 Fakta Pembongkaran Lapak PKL di Puncak Bogor
WhatsApp Image 2024-06-29 at 08.37
Sinergi PLN dan UMKM, Dukung Produksi Teh Berkualitas di Cimaung
film Thailand paling romantis 2024
5 Film Thailand Paling Romantis 2024, Jangan Sampai Ketinggalan!
Arief Poyuono Sebut di Era Jokowi Negara Diperas Hacker
Arief Poyuono Sebut di Era Jokowi Negara Diperas Hacker, Bukti Keamanan Siber Lemah
Berita Lainnya

1

Fakta Baru Kematian Scott Weiland Diungkap Mantan Istri, Bukan Overdosis!

2

Travis Scott Ditangkap Lantaran Mabuk Berat dan Masuk Tanpa Izin

3

Resesi Seks China Makin Parah, Pemuda Rela Bayar AI Demi Dapat Pasangan

4

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF

5

BSSN Ngaku Tidak Ada Tata Kelola soal Peretasan PDN, DPR: Kebodohan!
Headline
Paraguay Vs Brazil 1-4 di Copa America 2024
Paraguay Vs Brazil 1-4 di Copa America 2024, Vinicius Junior Bersinar
Kolombia Vs Kosta Rika 3-0 di Copa Amerika
Melangkah ke Perempat Final, Kolombia Vs Kosta Rika 3-0 di Copa Amerika
Foden Kembali Gabung Timnas Inggris
Jelang 16 Besar Euro 2024 Pemain Manchester City Foden Kembali Gabung Timnas Inggris
Buffon Bicara Prediksi Tim Italia di Euro 2024
Legenda Kiper Timnas Italia Buffon Bicara Prediksi Tim Italia di Euro 2024