Pemkot Cimahi Terapkan E-SPPT PBB Mulai Tahun 2025

Penulis: usamah

Pemkot Cimahi Terapkan E-SPPT PBB Mulai Tahun 2025
Pj Wali Kota Cimahi, Dicky Saromi. (Dok Pemkot Cimahi)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

CIMAHI, TEROPONGMEDIA.ID — Pemerintah Kota Cimahi akan menerapkan E-SPPT (Surat Pemberitahuan Pajak Terutang) PBB (Pajak Bumi dan Bangunan) yang akan disampaikan secara eletronik melalui WA Blast.

Penerapan E-SPPT PBB oleh Pemkot Cimahi sebagai langkah menuju pelayanan publik yang lebih efisien.

Ada sejumlah manfaat penerapan E-SPPT PBB, yakni :

  • Warga menerima E-SPPT PBB dengan cepat dan mudah
  • Warga menghemat waktu tanpa perlu keluar rumah
  • Memastikan kewajiban pajak warga tepat waktu dan transparan

 

Untuk itu, Pemkot Cimahi meminta warga untuk memastikan nonomor WA terdaftar menerima notifikasi penting ini.

Jangan khawatir untuk wargi Cimahi yang belum menerima E-SPPT PBB dapat daftar dan diunduh secara mandiri melalui https://e-pbb.cimahikota.go.id

BACA JUGA: Kerja Pentahelix, Pemkot Cimahi Bangun SPALD-T di Pemukiman Padat Penduduk

Pembayaran online Pajak Daerah melalui QRIS/Virtual Account dapat dilakukan pada tautan sip-online.cimahikota.go.id

“Terima kasih telah membayar pajak tepat waktu sebagai wujud partisipasi aktif dalam pembangunan Kota Cimahi,” ujar Pj Wali Kota Cimahi, Dicky Saromi.

 

 

(ADV)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Hamra Hehanussa Bongkar Isi Pesan Khusus Dari Rezaldi Hehenussa
Hamra Hehanussa Bongkar Isi Pesan Khusus Dari Rezaldi Hehenussa
Pemerasan terhadap gay
Polis Ungkap Motif Aktor Peras Pasangan Gay
Kemendes
Kemendes Dorong Desa Bangun Kemitraan dan Kelola Sampah untuk Tingkatkan Ekonomi
Ju Haknyeon
Dibebaskan dari Tuduhan Prostitusi, Ju Haknyeon Eks The Boyz Bikin Publik Terkejut!
Foo Fighters
Foo Fighters Comeback! Lagu Baru "Today’s Song" Penuh Makna
Berita Lainnya

1

Akoba Manevent Hadirkan Lokavidya "DigiTradisi: Melestarikan Budaya Lokal di Era Digital"

2

Cara Menghitung Skor Nilai Tes Terstandar SPMB Jabar 2025

3

Gegara Tikus Kencing Sembarangan, Awas Nyawa Melayang

4

BREAKING NEWS! Striker Liverpool Diogo Jota Meninggal Dunia dalam Kecelakaan Mobil di Spanyol

5

Kota Kreatif yang Tersandung Sampah
Headline
Peterpan
Peterpan Comeback, tapi di Mana Ariel dan Uki?
Gegara Tikus Kencing Sembarangan, Awas Nyawa Melayang
Gegara Tikus Kencing Sembarangan, Awas Nyawa Melayang
Diogo Jota
BREAKING NEWS! Striker Liverpool Diogo Jota Meninggal Dunia dalam Kecelakaan Mobil di Spanyol
kebun binatang bandung tutup
Kebun Binatang Bandung Tutup Gegara Konflik Manajemen, 7 Satwa Mati

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.