Pelnas Wibowo Bersaudara Wacanakan Inovasi Marketplace Buat Bisnis Maritim

PT Pelnas
Kapal Alfian yang dimiliki PT PWB. (Foto: Dok. PT PWB)

Bagikan

JAKARTA,TM.ID: PT Pelnas Wibowo Bersaudara (PWB) mewacanakan adanya aplikasi marketplace dalam bisnis maritim. Aplikasi yang diwacanakan agar menjadi inovasi di bisnis maritim yang akan menghubungkan antara pemilik kapal dengan pemilik muatan.

“Kalau bisa  kedepannya dibuat semacam marketplace yang bisa menghubungkan pemilik kapal dan pemilik muatan ya, biar bisa jadi inovasi baru di dunia maritim.” Kata Harlan Maulana Direktur Pelnas Wibowo Bersaudara kepada Teropong Media.id, Rabu (28/2/24)

BACA JUGA: Pelnas Wibowo Bersaudara Utamakan Pelayanan Terbaik Buat Customer

Harlan mengatakan, jika aplikasi ini tersedia, maka akan memudahkan pengembangan bisnis pelayaran, karena aplikasi tersebut akan menjadi wadah bagi pemilik barang untuk mengetahui armada mana yang tersedia.

“Jadi pemilik barang bisa tau armada dari perusahaan mana yang bisa dicharter, dan pemilik kapal juga terhubung dengan perusahaan yang sedang membutuhkan kapal untuk pengangkutan,” ucap harlan.

Harlan menyebutkan, bahwa dengan adanya marketplace ini dapat meminimalisir anggaran bagi pemilik muatan dan memberikan harga ongkos angkut yang lebih baik.

Karena akan mengurangi keterlibatan pihak calo muatan yang sangat mempengaruhi harga ongkos angkut muatan.

“Kalau ada aplikasi marketplace ini juga kan bisa meminimalisir anggaran, jadi ngga perlu lagi ada pihak ketiga. Jadi transaksi bisa langsung antara pemilik muatan dan pemilik kapal” ujar Harlan

Harlan berharap kedepannya ide atau inovasi marketplace ini dapat terwujud dan diakses oleh lebih banyak perusahaan pelayaran dan pemilik muatan.

BACA JUGA: GMG Gelar Pelatihan Driver, Tingkatkan Kemampuan Kendarai Dump Truck Volvo FMX 400 6×4

“Semoga saja kedepannya inovasi ini terwujud, entah Pelnas yang buat atau dari instansi pelayaran lain” tutup Harlan.

Laporan Wartawan Jakarta: Agus Irawan/Masnur

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
perusahaan diana potong gaji karyawan karena sholat jumat-2
MPR Desak Usut Tuntas Kasus Potong Gaji Karyawan Karena Salat Jumat
gibran mundur
Gibran Didesak Mundur, PSI Pasang Badan!
Menteri PKP Tolak Alih Fungsi Sawah untuk Perumahan
Menteri PKP Tolak Alih Fungsi Sawah untuk Perumahan
penyebab kolaps
Dialami Ricky Siahaan Sebelum Manggung, Apa Penyebab Kolaps?
Pengeroyokan oknum TNI
Oknum TNI dan PNS Diduga Kuat Terlibat Kasus Pengeroyokan Warga Serang
Berita Lainnya

1

Farhan Bakal Lanjutkan Program Buruan Sae dan Kang Pisman

2

Ridwan Kamil Resmi Lapor Polisi, Begini Curhatan Lisa Mariana

3

Kompetisi Askot PSSI Kota Bandung Bertajuk Piala Persib Resmi Dibuka

4

Jemaah Haji Harus Punya BPJS Kesehatan, Bagaimana Jika Tidak Aktif?

5

Link Live Streaming Everton vs Manchester City Selain Yalla Shoot
Headline
Demi Hindari Pemeriksaan Dana Rp 33 M, Bendahara KPU Buru Maluku Bakar Kantor
Demi Hindari Pemeriksaan Dana Rp 33 M, Bendahara KPU Buru Maluku Bakar Kantor
KKP Larang Pelaku Usaha Lakukan Privatisasi Pantai
KKP Larang Pelaku Usaha Lakukan Privatisasi Pantai
Dua Desa di Sumedang Diterjang Angin Puting Beliung
Dua Desa di Sumedang Diterjang Angin Puting Beliung
Barcelona
Dramatis, Barcelona Menang Tipis 1-0 Atas Celta Vigo di La Liga 2024/2025

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.