Melaju ke Babak 16 Besar, Erick Thohir: Perjuangan Luar Biasa Pemain

Timnas Melaju Babak 16 Besar predikasi indonesia vs irak
Timnas Indonesia lolos ke 16 besar dengan status peringkat tiga terbaik (Dok. PSSI)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Timnas melaju ke babak 16 besar dengan status peringkat tiga terbaik. Hal itu di raih dari hasil pertandingan Timnas Kirgiztan berhasil menahan imbang Oman 1-1 pada laga pamungkas Grup F Piala Asia 2023.

Menyikapi hal tersebut, Ketua Umum Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) Erick Thohir mengapresiasi lolosnya Tim Nasional (Timnas) Indonesia ke babak 16 besar Piala Asia 2023. Keberhasilan Timnas ke fase gugur Piala Asia itu dipastikan setelah laga Kirgistan vs Oman berakhir imbang 1-1.

Timnas melaju ke babak 16 besar  Sejarah Baru 

“Alhamdulillah, sejarah baru untuk sepak bola Indonesia. Satu tempat di 16 besar Piala Asia 2023 bisa diamankan Timnas Indonesia,” kata Erick seperti dikutip dari akun Instagramnya, Jumat (26/1/2024) dini hari.

BACA JUGA: Indonesia Lolos 16 Besar, STY: Tuhan Tahu Setiap Usaha Kita

Lebih lanjut Erick menyatakan, keberhasilan ini berkat perjuangan luar biasa dari pemain, pelatih, dan ofisial untuk bisa membawa Indonesia ke babak 16 besar. Tak lupa doa seluruh masyarakat Indonesia yang tak pernah berhenti untuk Timnas.

“Perjuangan belum selesai. Mari kita berikan yang terbaik untuk membawa Garuda Mendunia,” ujarnya.

Di babak 16 besar Piala Asia, Indonesia akan menghadapi Australia. Australia sendiri merupakan Juara Grup B Piala Asia 2023.

Tim besutan Graham Arnold itu tidak terkalahkan sepanjang fase grup, di mana mereka meraih dua kemenangan dan satu hasil imbang. Mereka juga mencetak empat gol dan kebobolan satu gol saja di fase grup kemarin.

 

 

(Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
suzuki fronx
Menuju Indonesia, Suzuki Fronx Versi India dan Jepang Punya Perbedan!
bersin saat memasak cabai
Kenapa Sering Bersin Saat Memasak Cabai?
paus fransiskus meninggal
Apa Itu Tanatopraksi? Ada Dalam Proses Pemakaman Paus
mobil listrik pevs 2025
Daftar Mobil Listrik Siap Meluncur di PEVS 2025, Ada Merek Lokal!
pemakaman paus fransiskus
Hadiri Pemakaman Paus Fransiskus, Jokowi Ada di Barisan Paling Depan
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Link Live Streaming Barcelona vs Real Madrid Selain Yalla Shoot di Final Copa del Rey 2025

3

Link Live Streaming Persib Bandung vs PSS Sleman Selain Yalla Shoot

4

Link Live Streaming Chelsea vs Everton Selain Yalla Shoot

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Persib Menggila, Gasak PSS Sleman Dengan Skor Telak
Persib Menggila, Gasak PSS Sleman Dengan Skor Telak
Hadapi Gempa Megathrust, BMKG Tekankan Pentingnya Mitigasi
Hadapi Gempa Megathrust, BMKG Tekankan Pentingnya Mitigasi
Real Madrid
Link Live Streaming Barcelona vs Real Madrid Selain Yalla Shoot di Final Copa del Rey 2025
Farhan Bakal Segera Evaluasi Pengelola Terkait 18 Pasar di Kota Bandung Penuh Sampah
Farhan Bakal Segera Evaluasi Pengelola Terkait 18 Pasar di Kota Bandung Penuh Sampah

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.