Masa Depan Stefano Beltrame Bersama Persib Bandung Masih Gelap

Masa Depan Stefano Beltrame Bersama Persib
Pemain Persib Bandung, Stefano Beltrame. (RF/TEROPONGMEDIA.ID)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Masa depan Stefano Beltrame bersama Persib Bandung dikabarkan masih gelap gulita. Ia diisukan belum sepakat dengan kontrak baru yang disodorkan oleh Persib Bandung sebelumnya.

Sejak kehadirannya di pertengahan musim lalu, Stefano Beltrame memang hanya diikat selama setengah musim. Lewat durasi kontrak tersebut membuat kebersamaan Stefano dengan Persib berakhir pada akhir musim lalu.

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak mengatakan bahwa nasib Stefano Beltrame bersama Persib Bandung mulai menemui titik terang. Saat ini Persib sudah melakukan negosiasi dengan gelandang asal Italia tersebut.

Bojan menerangkan Stefano dan Persib sudah melakukan negosiasi secara intens. Dilihat dari negosiasinya, kedua pihak terlihat sangat aktif berkomunikasi dan diharapkan proses negosiasi tersebut berjalan lancar.

“Stefano sedang melakukan negosiasi kontrak baru dengan klub,” kata Bojan kepada awak media saat dihubungi.

Rencananya dalam beberapa hari ke depan, ia akan memeriksa kembali proses negosiasi Persib dan Stefano. Ia yakin, manajemen klub dan Stefano bisa segera merampungkan proses negosiasi tersebut agar Persib tetap bisa menggunakan servis dari eks pemain Juventus tersebut.

BACA JUGA: Stefano Beltrame: Gelar Juara Bersama Persib Jauh Lebih Emosional Ketimbang Bersama Juventus

“Saya belum bisa memastikan situasinya saat ini seperti apa, tapi saya akan memeriksanya.” tutupnya.

 

(RF/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
ijazah palsu jokowi roy suryo
Berujung Dikasuskan soal Isu Ijazah Palsu Jokowi, Roy Suryo: Konyol!
kasus pagar laut tangerang
IPW Soal Kasus Pagar Laut Tangerang: Ada Ego Kelembagaan antara Kejagung dan Kepolisian
Keluarga Jamin Penangguhan Penahanan Kades Kohod
Keluarga Jamin Penangguhan Penahanan Kades Kohod
tanda travel haji ilegal
Waspada Penipuan, Ini Tanda Travel Haji Ilegal!
approval rating prabowo
Klaim Approval Rating Tinggi, Apa Kerja Nyata dari Prabowo?
Berita Lainnya

1

Link Live Streaming Barcelona vs Real Madrid Selain Yalla Shoot di Final Copa del Rey 2025

2

Link Live Streaming Persib Bandung vs PSS Sleman Selain Yalla Shoot

3

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

4

Link Live Streaming Chelsea vs Everton Selain Yalla Shoot

5

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Gunung Semeru Kembali Erupsi, Kolom Abu Teramati 500 Meter dari Puncak
Gunung Semeru Kembali Erupsi, Kolom Abu Teramati 500 Meter dari Puncak
Barcelona
Bungkam Real Madrid 3-2, Barcelona Juarai Copa del Rey 2024/2025
Kabar Duka, Bunda Iffet, Ibu Bimbim Slank Meninggal Dunia
Kabar Duka, Bunda Iffet, Ibu Bimbim Slank Meninggal Dunia
Ratusan Rumah di 3 Kecamatan Terendam Banjir di Cianjur
Ratusan Rumah di 3 Kecamatan Terendam Banjir di Cianjur

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.