Mozaik Ramadhan

Man City Incar Kiper Sensasional Juventus

Man City Incar Kiper Sensasional Juventus
Kiper Machester City Enderson (AFP)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Musim ini menjadi periode kelam bagi Manchester City. Statistik mengejutkan terungkap, dari 12 pertandingan terakhir di semua kompetisi, dengan sekali menang, dua hasil imbang dan sembilan kekalahan.

Menghadapi situasi kritis ini, Pep Guardiola mengambil langkah berani dengan mencadangkan Ederson. Stefan Ortega diberi kepercayaan tampil dalam tiga laga beruntun Liga Premier melawan Liverpool, Nottingham Forest, dan Crystal Palace.

Manchester City dilaporkan mengincar kiper sensasional Juventus, Michele Di Gregorio, sebagai penerus potensial Ederson.

Ederson, yang telah menjadi tembok terakhir The Citizens sejak 2015, mencatatkan era keemasan bersama klub. Penjaga gawang Brasil ini telah mengukir sejarah dengan mengoleksi gelar prestisius: enam Liga Premier, empat Piala EFL, dua Piala FA, satu Liga Champions, satu Piala Super UEFA, dan satu Piala Dunia Antarklub FIFA.

BACA JUGA: Manchester City Rencanakan Rombak Skuad Utama

Kisah sukses ini mungkin mendekati akhir. Kabar angin tentang ketertarikan klub-klub Liga Pro Arab Saudi terhadap Ederson semakin kencang berhembus, membuat Manchester City mulai mempersiapkan rencana cadangan.

Spekulasi tentang masa depannya tetap bergulir, Meski rencana kepindahan ke Arab Saudi musim lalu gagal terealisasi dan memastikan Ederson tetap bermarkas di Etihad.

 

 

(Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Jadwal Imsak Maluku Utara
Jadwal Imsak Wilayah Maluku Utara Hari Ini
Jadwal Imsak Pangandaran
Jadwal Imsak Pangandaran Hari Ini
autofagi saat puasa
Mengenal Autofagi, Detoks Alami Tubuh Saat Puasa
Ammar Zoni
Ammar Zoni Dikabarkan Makin Religius di Penjara, Pacar Baru Ungkap Perubahan Sikapnya
wali kota yogyakarta
Wali Kota Yogyakarta Ogah Mobil Baru, Pilih Gerobak Sampah Seluruh RW
Berita Lainnya

1

2 Orang Meninggal di Puncak Cartenz Papua, Fiersa Besari Ikut dalam Pendakian, Ini Kronologi

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

4

Guru Besar AI, Prof. Dr. Suyanto Resmi Dilantik sebagai Rektor Telkom University 2025-2030

5

Pemerintah Pacu Infrastruktur Gas Bumi Menuju Swasembada Energi
Headline
Jadwal Imsak Wilayah Lombok Hari Ini
Jadwal Imsak Garut
Jadwal Imsak Garut Hari Ini
Pemkot Bandung Segera Miliki BPBD
Perkuat Mitigasi Bencana, Pemkot Bandung Segera Miliki BPBD
Dedi Mulyadi Minta Penghentian Alih Fungsi Lahan di Puncak Bogor
Dedi Mulyadi Minta Penghentian Alih Fungsi Lahan di Puncak Bogor

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.