BANDUNG,TM.ID: Simak lirik lagu MERAH DELIMA, single terbaru dari Diva Indonesia, Titi DJ, yang dirilis pada 2 Februari 2024.
Lirik Merah Delima ditulis oleh novelis yang juga penyanyi, Dee Lestari atau Dewi Lestari Simangunsong.
Berikut lirik lagu MERAH DELIMA dari Titi DJ:
Sayang, kupanggil kau sayang
Semua yang aku dambakan
Kau beri cahaya terbaikmu
Di malam yang panjang
Kau menjadi yang terdepan
Terang, hatimu terang
Indah bagai merah delima
Tapi ku ingin juga beri yang terbaik
Ku untukmu, bagi beban itu
Ku nyalakan, ku sinari
Perjalanan yang masih panjang
Kau tak perlu sendirian
Cinta ini kan cukupi kita berdua
Kau berikan cahaya terbaikmu
Di malam yang panjang
Kau selalu datang
Jadi yang terdepan
Kau nyalakan, kau sinari
Perjalnan yang masih panjang
Kau tak pernah sendirian
Cinta ini kan cukupi kita berdua
Ku nyalakan, ku sinari
Perjalanan yang masih panjang
Kau tak perlu sendirian
Cinta ini kan cukupi kita bersama
BACA JUGA: Lirik JANGAN KHIANATI AKU, Cover Kris Tomahu X Factor Indonesia
Demikian lirik lagu MERAH DELIMA.
(Aak)