BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Lirik lagu ‘Kita Usahakan Rumah Itu’ berkisah tentang impian sepasang kekasih untuk memiliki rumah sebagai lambang keluarga dan kebersamaan mereka.
Selain itu, lirik lagu ‘Kita Usahakan Rumah Itu’ juga ternyata menyimpan banyak makna karena bahwa rumah merupakan tempat yang nyaman, dan tempat paling aman untuk seseorang pulang, dan ternyata bahwa rumah bukan hanya sebagai tempat tinggal bagi seseorang akan tetapi berisi orang-orang terdekat yang disayangi.
Lagu ini dirilis pada Jumat, 18 maret 2022 lalu dan lagu ini sudah masuk kedalam album Sal yang berjudul MARKERS & SUCH, PENS, FLASHDISKS.
Chord Kita Usahakan Rumah Itu
Berikut merupakan chord Kita Usahakan Rumah Itu dengan liriknya, simak dalam artikel ini untuk mengetahuinya!
[Intro]
G
G
Kita usahakan rumah itu
C
Dari depan akan tampak sederhana
Am
Tapi kebunnya luas
D G
Tanamannya mewah, megah
G
Kita usahakan rumah itu
C
Dari depan akan tampak sederhana
Am
Tapi dibuat kuat
D G
Dirancang muat, lega
C Bm
Urusan perabotan dan wangi-wangian
C
Kuserahkan pada seleramu yang lebih maju
Em
Tapi tata ruang aku ikut pertimbangkan
D (Am)
Karena kalau nanti kita punya kesibukan
Am Bm
Malam tetap kumpul di meja panjang ruang makan kita
C D
Berbincang tentang hari yang panjang..
[Int.]
G C
G
Kita usahakan rumah itu
C
Dari depan akan tampak sederhana
Am D G
Tapi penerangannya diracik begitu romantis
C Bm
Urusan perabotan dan wangi-wangian
C
Kuserahkan pada seleramu yang lebih maju
Em
Tapi tata ruang aku ikut pertimbangkan
D (Am)
Karena kalau nanti kita punya kesibukan
Am Bm
Malam tetap kumpul di meja panjang ruang makan kita
C D
Berbincang tentang hari yang panjang
BACA JUGA: Lirik Lagu Laut – Midnight Serenade, OST Perayaan Mati Rasa
Am
Boleh kamu keliling dunia dan
Bm
Temukan banyak tempat-tempat
A D
Tuk singgah.. sementara..
Am
Kamu boleh namai itu rumah
Bm A
Selama ada mereka yang kamu cinta
D
Di dalamnya..
[Outro]
G
Kita usahakan rumah itu
(Haqi/Budis)