Kimberley Fransa Salim Resmi Debut di Industri K-pop Bersama Girl Group VVUP

Kimberley Debut
Kimberley resmi debut (Instagram @kimberleyfransa_vvup)

Bagikan

BANDUNG,TEROPONGMEDIA.ID — Penyanyi Indonesia kembali mencuri perhatian di dunia K-pop dengan debutnya Kimberley Fransa Salim, yang lebih terkenal sebagai Kim, telah secara resmi debut musiknya sebagai anggota girl group VVUP.

Indonesia sebelumnya telah melahirkan beberapa talenta yang sukses di industri K-pop, seperti Dita Karang yang bergabung dengan Secret Number dan Zayyan yang sedang bersiap untuk debut dengan grupnya.

Sekarang, giliran Kim yang akan menyapa penggemar K-pop sebagai bagian dari girl group VVUP.

Agensi egoENT mengumumkan kehadiran Kim sebagai salah satu anggota VVUP, pada Selasa, (27/2/2024). Kabar ini mendapat sambutan antusiasme besar oleh penggemar musik di Indonesia.

Melalui akun Instagram @bahasmusik, pengumuman debut Kimberley sebagai Idol Kpop mereka sampaikan.

 

Lihat postingan ini di Instagram

 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Bahas Musik (@bahasmusik)

“Satu lagi talenta berbakat asal Indonesia, Kimberley Fransa Salim atau KIM debut sebagai Idol Kpop lewat grup VVUP!,” tulis @bahasamusik.

“Grup @22_vvup_22 resmi debut pada Senin, 1 April 2024 dengan lagu “Locked On”,” lanjutnya.

BACA JUGA : Dituduh Pro Israel, Idol K-Pop Eric Nam Batalkan Konser

Banyak netizen Indonesia yang terkejut dan tidak menyangka bahwa idolanya akan debut di Korea. Namun, kabar ini juga menjadi bukti bahwa Indonesia memiliki bakat-bakat yang mampu bersaing di panggung internasional.

“Kimberly jebolan the voice kids indonesiaa ??? Wawww,” tulis pemilik akun Instagram @tenrijamain.

“is it her voice? woaaaa,” tulis akun @st_vanie.

“sakses Kim,” timpal akun @alfiromi.

 

(Hafidah Rismayanti/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Truk Bermuatan Kapur Gagal Menanjak di Malang, Balita Meninggal Dilindas
Truk Bermuatan Kapur Gagal Menanjak di Malang, Balita Meninggal Dilindas
utbk snbt 2025
Apakah Nilai UTBK SNBT 2025 Bisa Digunakan Untuk Beasiswa?
PSS Sleman Ingin Jadikan Laga Kontra Persib Sebagai Momentum Kebangkitan
PSS Sleman Ingin Jadikan Laga Kontra Persib Sebagai Momentum Kebangkitan
Masa Depan PSS Sleman ada di Pertandingan Kontra Persib, Pieter Huistra: Do Or Die!
Masa Depan PSS Sleman ada di Pertandingan Kontra Persib, Pieter Huistra: Do Or Die!
pelunasan biaya haji
Alhamdulillah, Kemenag Perpanjang Pelunasan Biaya Haji Sampai 2 Mei 2025
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

3

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
Tiket Pertandingan Kontra PSS Sleman Sudah Habis, Marc Klok Sebut Persib Makin Lapar Kemenangan
Tiket Pertandingan Kontra PSS Sleman Sudah Habis, Marc Klok Sebut Persib Makin Lapar Kemenangan
alex-marquez-motogp-portugal-2023-motogp-2023-portimao-gresini-racing_169
Lolos dari Kecelakaan Mengerikan, Alex Marquez Cetak Rekor di MotoGP Spanyol
ijazah jokowi
Pengunggat Ijazah Jokowi Jadi Tersangka, Kasus Pemalsuan!
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.