Kawasaki Ninja ZX 25R Tambah Warna Stormcloud Blue, Makin Elegan

kawasaki ninja zx 25r
Ilustrasi (Paultan)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Modenas selaku mitra resmi Kawasaki Malaysia, meluncurkan pembaruan menarik untuk motor sport Ninja ZX 25R, dengan memperkenalkan warna “Stormcloud Blue”. warna ini menambah memukau perpaduan Metallic Phantom Silver dan Ebony, serta sentuhan Slate Blue yang elegan.

Dari penambahan warna baru ini, tidak ada perubahan signifikan pada ZX 25R dari tahun sebelumnya. Motor ini masih mengusung mesin empat silinder segaris berkapasitas 249,8 cc yang berpendingin cair. Tenaga sebesar 51 PS pada 15.500 rpm dan torsi puncak mencapai 22,9 Nm pada 14.500 rpm membuatnya menjadi motor sport yang tangguh di kelasnya.

Spesifikasi Kawasaki Ninja ZX 25R

Melansir laman Kawasaki, ZX 25R menggunakan transmisi enam percepatan dengan fitur quickshifter yang mempermudah pengendara dalam mengubah gigi. Top speed mencapai 197 km/jam, menegaskan bahwa Ninja ZX25R adalah pilihan utama bagi mereka yang mencari performa tinggi tanpa mengorbankan desain elegan.

BACA JUGA: Revolt RV400 BRZ, Motor Listrik Murah Spesifikasi Mumpuni!

bagian belakang, dengan kaliper empat piston merek Kawasaki di bagian depan, memberikan keamanan maksimal bagi pengendara. Standar keselamatan ditingkatkan dengan kehadiran ABS dua saluran, menjadikannya pilihan yang tepat untuk pengendara yang mengutamakan keamanan.

Harga Varian Warna Baru

Untuk penggemar Modenas Ninja ZX 25R di Malaysia, harga warna baru senilai  33,9 ribu Ringgit setara dengan Rp 113 juta. Namun, pertanyaan muncul, apakah Kawasaki Indonesia akan mendapatkan jatah warna baru yang sama dengan Malaysia?

Kabar tentang pembaruan warna pada Modenas Ninja ZX 25R tentu membuat para pecinta motor sport di Indonesia menaruh perhatian lebih. Walaupun belum ada konfirmasi resmi, kehadiran Stormcloud Blue di Malaysia bisa menjadi pertanda positif bagi para penggemar Kawasaki Indonesia.

 

(Saepul/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
shakti hotel bandung malam tahun baru
Shakti Hotel Bandung Ajak Anda Rayakan Momen Spesial Malam Tahun Baru
sidang isbat rizky febian ditolak
Permohonan Isbat Nikah Rizky Febian dan Mahalini Ditolak, Harus Nikah Ulang?
siswa SD Subang korban bully
Siswa SD di Subang Meninggal Dunia, Diduga Korban Bully Kakak Kelas!
tom lembong korupsi impor gula-10
Penasihat Hukum Tom Lembong Nyatakan Kejagung Langgar KUHAP dan Melawan Hukum
wapres filipina ancam bunuh presiden-1
Buntut Ancaman Pembunuhan Presiden, Duterte Dipanggil Pihak Berwajib
Berita Lainnya

1

7 Fakta Penting Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus yang Menghebohkan Publik

2

BRIN Ubah Minyak Kelapa Menjadi Bio-jet Fuel

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Tim Dosen Tel-U Raih Best Paper Award di IEEE Conference 2024: Angkat Kearifan Lokal dalam Pencegahan Disinformasi

5

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat
Headline
Piala AFF 2024, Timnas Indonesia, Timnas Vietnam, PSSI, ASEAN Championship Mitsubishi Electric Cup 2024
Timnas Indonesia Prioritaskan Regenerasi di ASEAN Cup 2024, Target Tetap Final
Fransesco Bagnaia
Francesco Bagnaia: Radio Tim di MotoGP Belum Siap, Apa Manfaatnya?
Brace Cristiano Ronaldo
Brace Cristiano Ronaldo Warnai Kemenangan Al Nassr atas Al Gharafa di Liga Champions Asia
arkhan kaka
Arkhan Kaka Jadi Pemain Paling Bontot Masuk Skuat Piala AFF 2024