Kata Polisi Rumah Ketua KPK Firli Bahuri di Kertanegara Cuma Sewaan dari Sosok Ini

Safehouse yang disebut milik Ketua KPK Firli Bahuri digeledah dan memberikan kejutan karena tidak terdaftar di LHKPN. (Foto: Tangkapan Layar Media Sosial)

Bagikan

JAKARTA,TM.ID: Rumah Ketua KPK Firli Bahuri yang terletak di Jalan Kertanegara, Nomor 46 disebut Polisi sebagai rumah sewaan.

“Jadi untuk identifikasi rumah di Jalan Kertanegara tersebut disewa oleh Ketua KPK,” ungkap Direktur Reserse Kriminal Khusus (Dirreskrimsus) Polda Metro Jaya, Kombes Pol Ade Safri Simanjuntak, Jumat (29/10/2023) kemarin.

Kombes Pol Ade tak mebeberkan alasan Firli menyewa rumah itu, dia hanya menjelaskan kalau pihaknya telah memeriksa pemilik rumah dengan inisial E.

“Saat ini sedang kami lakukan pemeriksaan untuk mengetahui detail identifikasi dari rumah di Kertanegara Nomor 46 dimaksud,” begitu kata dia.

BACA JUGA: Kejutan Penciuman Aroma di Safehouse Firli Bahuri yang Tak Terdaftar LHKPN

Saat ditanya tentang kemungkinan Firli pernah bertemu denga neks Menteri Pertanian, Syahrul Yasin Limpo (SYL) di rumah itu, Ade menyatakan kalau hal itu masuk ranah materi penyidikan.

“Ya itu materi penyidikan ya. Tapi yang jelas upaya penyidikan yang dilakukan tim penyidik gabungan itu, terkait dengan dugaan tindak pidana korupsi yang saat ini sedang dilakukan tim penyidik gabungan,” begitu kata dia.

Perlu dikethaui, di hari Kamis (26/10) kemarin rumah yang disebut-sebut sebagai safehouse Ketua KPK, Firli Bahuri digeledah dalam rangka penyidikan dugaan tindak pemerasan yang dilakukannya, terhadap eks Mentan Syahrul Yasin Limpo (SYL).

Polisi membawa koper dan mesin cetak. Bukan itu saja, terlihat juga penyidik membawa tas berwarna merah. Tak diketahui apa yang penyidik bawa.

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Awasi Barang Bajakan, Kementerian UMKM Bentuk Satgas!
Awasi Barang Bajakan, Kementerian UMKM Bentuk Satgas!
Stabilkan Harga Ayam dan Telur, Kementan Siapkan Strategi Ini
Stabilkan Harga Ayam dan Telur, Kementan Siapkan Strategi Ini
gibran mundur
Gibran Dituntut Mundur, Ketua MPR: Enggak Ngerti Saya
Paula Verhoeven
Paula Verhoeven Bongkar Alasan Ganti Nama Kontak NS, Tegaskan Tak Ada Perselingkuhan
Real Madrid
Heboh! Real Madrid Tuntut RFEF Ganti Wasit dan Boikot Final Copa del Rey
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

3

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Patrice Evra
Dari Old Trafford ke Oktagon, Patrice Evra Siap Debut di MMA
Persib Bandung vs PSS Sleman
Prediksi Skor Persib Bandung vs PSS Sleman BRI Liga 1 2024/2025
Tiket Pertandingan Kontra PSS Sleman Sudah Habis, Marc Klok Sebut Persib Makin Lapar Kemenangan
Tiket Pertandingan Kontra PSS Sleman Sudah Habis, Marc Klok Sebut Persib Makin Lapar Kemenangan
alex-marquez-motogp-portugal-2023-motogp-2023-portimao-gresini-racing_169
Lolos dari Kecelakaan Mengerikan, Alex Marquez Cetak Rekor di MotoGP Spanyol

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.