Jangan Lewatkan! Konser Kyuhyun Super Junior di Jakarta dengan Benefit Menarik untuk ELF

Penulis: hafidah

Konser Cho Kyuhyun
Konser Cho Kyuhyun (Instagram/@gyuram88)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Cho Kyuhyun, member Super Junior, akan kembali menyapa penggemar Indonesia lewat konser solo bertajuk “KYUHYUN 10th Anniversary Asia Tour [COLORS] in Jakarta”! CK Star Entertainment telah merilis detail harga tiket dan benefit menarik untuk ELF (penggemar Super Junior).

Harga Tiket Konser Kyuhyun Super Junior:
Harga tiket dibagi menjadi empat kategori:

  • CAT 4: Rp 1.350.000
  • CAT 3: Rp 1.850.000
  • CAT 2: Rp 2.350.000
  • CAT 1: Rp 2.950.000

BACA JUGA : Jadwal dan Cara Beli Tiket Konser Tur Korban Sakit Hati Lagi Juicy Lucy

Harga tersebut belum termasuk pajak pemerintah dan biaya kenyamanan.

Jangan lewatkan kesempatan mendapatkan benefit tambahan. Hanya tiket yang dibeli sebelum (31/1/2025) pukul 23:59 WIB yang akan diikutsertakan dalam pengundian Fan Benefits. Detail benefit akan diumumkan kemudian.

Konser Cho Kyuhyun akan diselenggarakan di The Kasablanka Hall, Jakarta Selatan pada (8/2/2025). Siapkan diri untuk bertemu Kyuhyun dan nikmati penampilan memukau dari member Super Junior ini!

 

 

(Hafidah Rismayanti/Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
salon parkir sembarangan
Parkir Sembarangan di Depan Salon Orang, Pemobil Malah Balik Ngamuk
Akhmad Marjuki
Akhmad Marjuki Tawarkan Kedekatan Humanis Lewat Media Sosial
Akhmad Marjuki
Akhmad Marjuki Ungkap Rahasia Sukses, Kerja Keras Aja Nggak Cukup?
Cinta Brian Gisel
Cinta Brian dan Gisel Bikin Heboh di Pernikahan Luna Maya, Beneran Jadian?
Pengedar sabu
Buruh Harian di Subang Tersandung Kasus Peredaran Sabu
Berita Lainnya

1

Link Live Streaming Persib vs PS. Barito Putera Selain Yalla Shoot

2

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Adu Kuat 5 Kandidat Wakil Ketua LPS
Headline
Kemenangan Barito Putera Atas Persib Harus Sirna Akibat Ulah Yuswanto Aditya
Kemenangan Barito Putera Atas Persib Harus Sirna Akibat Ulah Yuswanto Aditya
ibu bawang (2)
Polisi Seret Pelaku Hajar Ibu-Ibu Pencuri Bawang di Pasar Boyolali
hasto kpk
Sidang Hasto Tegang, Pengacara Keberatan pada KPK!
Cara Daftarkan anak Barak Militer
Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.