Jadwal, Hasil dan Cara Menonton MSC 2024

Penulis: Mahendra

Jadwal Wild Card MSC 2024
Foto: MSC

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Perubahan nama MSC dari MLBB Southeast Asia Cup menjadi Mid Season Cup dipengaruhi oleh region lain yang sudah tergabung di dalam kompetisi ini.

Tidak hanya sebatas Asia Tenggara (SEA), kini MLBB sudah mencakup berbagai region di seluruh dunia hingga semua penjuru.

Menariknya, MSC 2024 kali ini terintegrasi di dalam Esports World Cup (EWC), event piala dunia Esports yang digelar di Riyadh, Arab Saudi.

Karenanya, jadwal MSC 2024 telah dirilis sesuai dengan tanggal pelaksanaan Esports World Cup 2024 di pertengahan tahun 2024 ini nantinya.

Jadwal MSC 2024, Format, dan Hasil Pertandingan

Seperti turnamen kelas dunia MLBB lainnya, jadwal MSC 2024 mencakup tiga format utama turnamen yang dimulai dari Wildcard, lalu ada Group Stage dan Playoff.

Babak Wildcard akan terbagi ke dalam dua tahap: Group Stage dan Decider Stage. Kemudian Group dan Playoff berjalan seperti biasanya.

Berikut detail jadwal MSC 2024 di setiap tahap:

WILDCARD STAGE: 28 – 30 JUNI 2024
GROUP STAGE: 3 – 7 JULI 2024
PLAYOFF STAGE: 10 – 14 JULI 2024

WILD CARD STAGE:

Jadwal Wild Card MSC 2024 bisa dicek di SINI.

Day 1 (3 Juli 2024) BO2:

TIM JADWAL/HASIL TIM
Falcons AP BREN 15:00 WIB XianYou Gaming
Cloud9 15:00 WIB Falcon Esports
FNATIC ONIC 16:30 WIB Team Falcons
NIP Flash 16:30 WIB Fire Flux Esports
Team Liquid PH 18:00 WIB Twisted Minds
Team Spirit 18:00 WIB Juara Wildcard
EVOS Glory 19:30 WIB RRQ Akira
See You Soon 19:30 WIB Selangor Red Giants

Day 2 (4 Juli 2024) BO2:

TIM JADWAL/HASIL TIM
RRQ Akira 15:00 WIB Fire Flux Esports
EVOS Glory 16:30 WIB NIP Flash
RRQ Akira 18:00 WIB NIP Flash
Fire Flux Esports 19:30 WIB EVOS Glory

Day 3 (5 Juli 2024) BO2:

TIM JADWAL/HASIL TIM
Twisted Minds 15:00 WIB Juara Wildcard
Team Liquid PH 16:30 WIB Team Spirit
Twisted Minds 18:00 WIB Team Spirit
Juara Wildcard 19:30 WIB Team Liquid PH

Day 4 (6 Juli 2024) BO2:

TIM JADWAL/HASIL TIM
Team Falcons 15:00 WIB Selangor Red Giants
FNATIC ONIC 16:30 WIB See You Soon
Team Falcons 18:00 WIB See You Soon
Selangor Red Giants 19:30 WIB FNATIC ONIC

Day 5 (7 Juli 2024) BO2:

TIM JADWAL/HASIL TIM
Xianyou Gaming 15:00 WIB Falcon Esports
Falcons AP BREN 16:30 WIB Cloud9
Xianyou Gaming 18:00 WIB Cloud9
Falcon Esports 19:30 WIB Falcons AP BREN

*Hasil pertandingan akan diperbarui kemudian.*

BACA JUGA:MSC 2024: Ada Pembagian Slot Regional Baru

Cara Menonton MSC 2024

Turnamen MSC 2024 bisa dilihat melalui kanal YouTube dan TikTok Mobile Legends: Bang Bang, MPL Indonesia, MDL Indonesia, dan kanal MLBB dalam berbagai bahasa. Selain itu, kalian juga bisa menonton MSC 2024 melalui kanal YouTube atau TikTok semua KOL/Influencer di scene MLBB yang sudah mengantongi izin.

 

(Mahendra/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Perubahan-logo-Google-yang-lama-vs-logo-baru-554695605
Google Ganti Ikon ‘G’ Setelah 10 Tahun, Strategi Branding Baru di Era AI?
oppo-enco-clip-4
OPPO Rilis Enco Clip, TWS Open-Ear Stylish dengan Baterai Tahan 42 Jam
Tradisi Apitan
Jelang Idul Adha Warga Jawa Tengah Lakukan Tradisi Apitan
Kopdes Merah Putih
CEK FAKTA: Link Lowongan Kerja Koperasi Desa Merah Putih
Bawa Alat Karaoke ke Rumah Sakit
Viral! Keluarga Pasien Bawa Alat Karaoke ke Rumah Sakit Bikin Warganet Gaduh
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

Kunci Jawaban Perbedaan Gambar di Event Naruto x MLBB

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Kata-kata Broadcast Promosi Hewan Kurban, Paling Efektif!
Headline
Gapura Panca Waluya
Dedi Mulyadi Santai Tanggapi Walk Out PDIP di Sidang Paripurna
Manchester City
Link Live Streaming Crystal Palace vs Manchester City Final FA Cup 2024/25 Selain Yalla Shoot
Mobile Legends
Mobile Legends Resmi Masuk Ekstrakurikuler Sekolah di Surabaya
UMKM Kuliner di Era Digital: Warung Sate Solo Pak Komar
UMKM Kuliner di Era Digital: Warung Sate Solo Pak Komar

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.