Jadwal Euro 2024 Lengkap, Dibuka Jerman vs Skotlandia

Euro 2024 Hungaria vs Swiss
(Dok. UEFA)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Sebanyak 23 Timnas telah berpartisipasi usai melewati seleksi di kualifikasi Euro 2024 yang berlangsung di Jerman pada 14 Juni hingga 14 Juli 2024 mendatang. Berikut jadwal Euro 2024 lengkapnya!

Tampil di depan pendukung sendiri, Jerman memburu gelar keempat yang akan membawa mereka mengungguli Spanyol dalam daftar pengoleksi titel terbanyak.

Untuk itu, Der Panzer harus memperbarui sejarah di Piala Eropa 2024. Sebab, tuan rumah terakhir yang memenangkan Piala Eropa adalah Prancis pada 1984.

Di sisi lain, juara bertahan Italia bertekad mengikuti jejak Spanyol sebagai negara yang mampu bertakhta secara beruntun.

Sebanyak 10 negara tercatat sudah menjadi juara, sebanyak delapan di antaranya berkesempatan menambah koleksi. Hanya Rusia (dulu Uni Soviet) dan Yunani yang tidak memiliki peluang karena gagal lolos. Sementara Georgia tercatat sebagai satu-satunya debutan.

Berikut jadwal lengkap Euro 2024:

euro 2024

Grup A Euro 2024

Sabtu, 15 Juni 2024

  • 02.00 WIB: Jerman vs Skotlandia
  • 20.00 WIB: Hungaria vs Swiss

Selasa, 18 Juni 2024

  • 23.00 WIB: Jerman vs Hungaria

Kamis, 20 Juni 2024

  • 02.00 WIB: Skotlandia vs Swiss

Senin, 24 Juni 2024

  • 02.00 WIB: Swiss vs Jerman
  • 02.00 WIB: Skotlandia vs Hungaria

Grup B Euro 2024

Sabtu, 15 Juni 2024

  • 23.00 WIB: Spanyol vs Kroasia

Minggu, 16 Juni 2024

  • 02.00 WIB: Italia vs Albania

Rabu, 19 Juni 2024

  • 20.00 WIB: Kroasia vs Albania

Jumat, 21 Juni 2024

  • 02.00 WIB: Spanyol vs Italia

Selasa, 25 Juni 2024

  • 02.00 WIB: Kroasia vs Italia
  • 02.00 WIB: Albania vs Spanyol

Grup C Euro 2024

Minggu, 16 Juni 2024

  • 23.00 WIB: Slovenia vs Denmark

Senin, 17 Juni 2024

  • 02.00 WIB: Serbia vs Inggris

Kamis, 20 Juni 2024

  1. 20.00 WIB: Slovenia vs Serbia
  • 23.00 WIB: Denmark vs Inggris

Rabu, 26 Juni 2024

  • 02.00 WIB: Inggris vs Slovenia

02.00 WIB: Denmark vs Serbia

BACA JUGA: Portugal Kalahkan Finlandia dalam Laga Uji Coba

Grup D Euro 2024

Minggu, 16 Juni 2024

  • 20.00 WIB: Polandia vs Belanda

Selasa, 18 Juni 2024

  • 02.00 WIB: Austria vs Prancis

Jumat, 21 Juni 2024

  • 23.00 WIB: Polandia vs Austria

Sabtu, 22 Juni 2024

  • 02.00 WIB: Belanda vs Prancis

Selasa, 25 Juni 2024

  • 23.00 WIB: Belanda vs Austria
  • 23.00 WIB: Prancis vs Polandia

Grup E Euro 2024

Senin, 17 Juni 2024

  • 20.00 WIB: Rumania vs Ukraina
  • 23.00 WIB: Belgia vs Slovakia

Jumat, 21 Juni 2024

  • 20.00 WIB: Slovakia vs Ukraina

Minggu, 23 Juni 2024

  • 02.00 WIB: Belgia vs Rumania

Rabu, 26 Juni 2024

  • 23.00 WIB: Slovakia vs Rumania
  • 23.00 WIB: Ukraina vs Belgia

Grup F Euro 2024

Selasa, 18 Juni 2024

  • 23.00 WIB: Turki vs Georgia

Rabu, 19 Juni 2024

  • 02.00 WIB: Portugal vs Rep. Ceko

Sabtu, 22 Juni 2024

  • 20.00 WIB: Georgia vs Rep. Ceko
  • 23.00 WIB: Turki vs Portugal

Kamis, 27 Juni 2024

  • 02.00 WIB: Rep. Ceko vs Turki
  • 02.00 WIB: Georgia vs Portugal

 

(Dist)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Paula Verhoeven
Paula Verhoeven Ajak Kiano Bermain di Playground
Rieke Diah Pitaloka
Rieke Diah Pitaloka Desak KPPU Rilis Data Impor Gula 10 Tahun Terakhir
Metode belajar matematika anak paud
Seperti Apa Metode Belajar Matematika untuk Anak PAUD?
Eks Asisten Paula
Eks Asisten Bongkar Tabiat Paula Verhoeven Soal Bon Belanja
Direktur Utama (Dirut) PT LEN Industri (Persero) Bobby Rasyidin, Mobil Maung Pindad
5.000 Unit Mobil Maung Ditarget Rampung Akhir Tahun Ini
Berita Lainnya

1

Cek Fakta : Kloning Babi dan Sapi di China?

2

Sampah Makanan Bergizi Gratis akan Diolah jadi Pupuk

3

Bikin Macet, Paku Bumi Jatuh di Jalan Buah Batu - Soekarno Hatta Bandung

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

CSIIS Ungkap Tom Lembong Penghancur Industri Gula Nasional
Headline
AMSI Jabar Pelatihan Cek Fakta 1
Amsi Jabar Gelar Pelatihan Cek Fakta, Hindari Menguatnya Mis-informasi Jelang Pilkada
Jorge Martin Kuasai Sirkuit Phillip Island
Jadi yang Tercepat di Sirkuit Sepang, Jorge Martin OTW Juara MotoGP 2024
timnas Indonesia
27 Pemain Timnas Indonesia Dipanggil Jelang Laga Versus Jepang dan Arab Saudi, 2 Pemain Absen
Siklon Tropis Penyebab Suhu Panas Meningkat
BMKG Sebut Siklon Tropis Penyebab Suhu Panas Meningkat