Iqbaal Ramadhan Rilis Album Baru, Luncurkan Saluran WhatsApp Eksklusif untuk Penggemar

Iqbaal Ramadhan Rilis Album
Iqbaal Ramadhan (Instagram @iqbaal.e)

Bagikan

BANDUNG,TEROPONGMEDIA.ID — Setelah vakum dari dunia musik, Iqbaal Ramadhan kembali dengan pengumuman rilis album baru melalui saluran WhatsApp resminya yang baru diluncurkan pada 17 April lalu.

Akun BAALE, yang merupakan nama panggung Iqbaal Ramadhan, kini telah terikuti oleh lebih dari 81 ribu penggemar.

Melalui saluran ini, Iqbaal secara aktif memberikan pengumuman eksklusif tentang perjalanan musik barunya dan berinteraksi dengan para penggemarnya.

“Selamat datang di official WhatsApp Channel dari BAALE, terima kasih sudah follow,” ungkap Iqbaal Ramadhan melalui fitur pesan suara di saluran WhatsApp-nya.

BACA JUGA : 10 Artis yang Pernah di kabarkan Dekat dengan Steffi Zamora

Ia menambahkan, di sini akan ada banyak update dan konten eksklusif dari BAALE.

Dalam keterangan resminya pada Senin (22/4/2024), Iqbaal mengumumkan bahwa tiga single sekaligus akan rilis pada (19/4/2024).

Melalui saluran WhatsApp, Iqbaal akan berbagi cerita tentang proses kreatif di balik musiknya. Teaser video musik terbaru, serta pengumuman eksklusif lainnya terkait aktivitas bermusiknya.

Dengan meluncurkan saluran WhatsApp ini. Iqbaal ingin menjadikan platform ini sebagai wadah untuk terhubung dengan penggemarnya secara lebih dekat dan personal.

Peluncuran saluran WhatsApp dan rencana perilisan album baru ini menandakan bahwa Iqbaal Ramadhan kembali ke dunia musik setelah vakum beberapa waktu.

Penggemar tentu akan antusias menyambut comeback Iqbaal dengan album barunya yang akan segera hadir.

 

(Hafidah Rismayanti/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
BPBD Dorong Masyarakat Fungsikan Kembali Kentongan
BPBD Dorong Masyarakat Fungsikan Kembali Kentongan
Program DAKOCAN
Program DAKOCAN Pemkab Cirebon, 420 Ribu KIA Telah Dicetak
Pelaku penipuan online
Sindikat Penipuan Online di Sidrap Terbongkar, 40 Pelaku Ditangkap Kodam XIV/Hasanuddin
Bupati Bandung Minta BGN Segera Tentukan Lokus SPPG
Bupati Bandung Minta BGN Segera Tentukan Lokus SPPG
pembekuan sel telur
Luna Maya Lakukan Pembekuan Sel Telur, Cek Manfaatnya!
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

3

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
ijazah jokowi
Pengunggat Ijazah Jokowi Jadi Tersangka, Kasus Pemalsuan!
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.