Inilah Cara Mudah Melihat Arsip Facebook

melihat arsip facebook
(Web)

Bagikan

BANDUNG.TM.ID Semua orang pasti memiliki aplikasi terpopuler ini yaitu Facebook. Facebook merupakan aplikasi yang paling populer di banyak kalangan. Pasalnya hampir semua usia menggunakan aplikasi ini. Tapi mereka belum mengetahui cara melihat arsip Facebook agar menampilkan story dan pesan.

Jika kamu tidak sengaja menutup pesan atau kamu ingin melihat kembali storry yang sudah dihapus setelah 24 jam, maka kamu bisa melihatnya di bagian arsip Facebook. Sehingga kamu dengan mudah bisa melihat storry tersebut. Lalu bagaimanakah caranya? Kami akan menjelaskannya di bawah ini!

Cara Melihat Arsip Facebook

melihat arsip facebook
(Web)

Fitur arsip yang ada di Facebook sangatlah berguna. Dengan adanya fitur ini kamu bisa menghapus pesan dengan sementara, kemudian kamu bisa membukanya kembali. Saat kamu mengaktifkan fitur tersebut maka kamu bisa melihat storry yang sudah dihapus sebelumnya.

Meskipun profilmu sudah tidak ada, kamu bisa melihat lagi di FB Lite maupun FB biasa. Kami akan merangkum cara melihat arsip di Facebook untuk membuka story dan pesan,

Melihat Arsip Facebook untuk Membuka Pesan Lama

melihat arsip facebook
(Web)

Aplikasi Facebook Messenger merupakan aplikasi chatting bawaan dari Facebook yang sangat mudah sekali untuk kamu gunakan. Dengan aplikasi ini kamu bisa menikmati berbagai fitur arsip yang ada di aplikasi ini.

Berikut cara melihat arsip pesan, caranya sangat cepat dan mudah

  • Pertama, kamu perlu masuk ke aplikasi Facebook.
  • Kedua, kamu bisa mengeklik opsi Messenger pada tab sebelah kiri
  • Lalu, kamu bisa klik ikon titik tiga di bagian atas. Kemudian, kamu bisa memilih Hidden Chats
  • Terakhir Messengger akan menampilkan pesan yang telah kamu arsipkan

Untuk pengguna Android atau iPhone, kamu bisa melihat persan yang diarsip di Facebook Mesenger caranya dengan mengetik nama orang tersebut pada kolom pencarian di Messenger.

Melihat Arsip Facebook untuk Membuka Story 

melihat arsip facebook
(Web)

Tidak hanya membuka pesan lama, kamu bisa melihat story lama di Facebook yang sudah tidak ada lagi di profil. Berikut merupakan cara melihat arsip cerita yang sudah dihapus.

  • Pertama, kamu bisa membuka Facebook
  • Lalu, kamu bisa membuka foto profil yang ada di sebelah kanan atas
  • Kemudian, kamu bisa klik tanda titik tiga dan bisa memilih archive
  • Terakhir, kamu bisa melihat storry Facebook yang sudah diarsip tersebut.

Langkah-langkah tersebut merupakan cara yang sama saat kamu ingin melihat arsip cerita di FB lite yang sudah kamu hapus. Caranya sangat mudah bukan?

BACA JUGA: 3 Cara Ampuh Menghilangkan Iklan YouTube

(kaje)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Puncak
Rekomendasi Penginapan Murah di Puncak untuk Liburan Romantis Berdua
KPU Kulon Progo
KPU Kulon Progo Telah Siapkan 753 TPS untuk Pilkada 2024
LeBron James Lakers
Lakers di NBA Torehkan Sejarah Baru, LeBron James Tandem dengan Sang Anak
Prancis vs Belgia 16 Besar EURO 2024
Pratinjau Prancis vs Belgia 1 Juli 16 Besar EURO 2024: Prediksi Line Up dan Head to Head
Detik-Detik Mengerikan Pembunuhan Mutilasi di Garu-Cover
Detik-Detik Mengerikan Pembunuhan Mutilasi di Garut: Korban dalam Kondisi Terikat
Berita Lainnya

1

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

2

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0

5

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF
Headline
data polri kena hack
Data Polri Kena Hack, Beredar di Dark Web!
Kronologi Meninggalnya Zhang Zhi Jie
Kronologi Meninggalnya Zhang Zhi Jie di Asia Junior Championship 2024
Korban Tanah Longsor Blitar
Pencarian 6 Jam, 2 Korban Tanah Longsor Blitar Ditemukan Tewas
Spanyol Semifinal EURO 2024
Hancurkan Georgia 4-1, Spanyol Bertemu Jerman di Perempat Final EURO 2024