Ikuti Tips ini Merawat Motor Sederhana, Bikin Awet dan Aman

merawat motor (2)
foto (My Pertamina)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Melakukan perawatan motor dengan servis rutin adalah hal yang paling wajib tak terlewatkan.

Selain itu, pemilik sepeda motor perlu sedikit merawat kendaraanya, guna membuatnya lebih awet, aman, dan nyaman.

Kotoran seperti debu dan lumpur yang menempel pada bodi motor bisa mengkerak dan merusak cat bodi sendiri.

Tips Merawat Motor dengan Sederhana

Maka dari itu, pemilik kendaraan harus menyayangi sepeda motornya dengan merawat secara berkala.

BACA JUGA: Biar Unik Yuk Ganti Bunyi Buzzer Sound Motor Matic Honda

Merawat Motor dengan Sederhana

Melansir situs Honda, merawat sepeda motor dengan cara sederhana, selalu siapkan peralatan di bawah ini:

  1. Benda-benda seperti kain, plastik, kertas, dan sejenisnya termasuk dalam kategori bahan yang mudah terbakar. Jika benda-benda tersebut terperangkap di sekitar pipa knalpot sepeda motor, dapat menimbulkan risiko yang serius.
  2. Selain faktor kecerobohan, benda-benda tersebut bisa terselip karena diangkut oleh tikus ke dalam celah-celah bagian dalam sepeda motor.
  3. Pastikan untuk tidak menyimpan korek api atau benda-benda logam seperti obeng, kaleng cat semprot, dan lainnya di dalam kotak bagian depan atau di bagian bawah jok.
  4. Tindakan ini dapat mengurangi risiko korsleting, terutama karena bagian bawah jok motor yang berdekatan dengan baterai (aki), terutama pada motor tipe sport.

Lakukan Langkah Sesederhana Ini:

  • Lakukan pemeriksaan rutin dan pastikan setiap bagian sepeda motor terbebas dari jenis benda tersebut. Hal ini terutama penting di area sekitar pipa knalpot, jok motor, dan kotak depan. Jangan lupa untuk secara berkala membersihkan sepeda motor Anda.Selain itu, penting juga untuk menjaga kebersihan di area parkir sepeda motor. Lakukan pembersihan secara teratur di tempat parkir motor Anda, terutama di dalam garasi.
  • Jika diperlukan, Anda dapat menaburkan kapur barus di lantai untuk mencegah tikus berkeliaran di daerah parkir dan masuk ke celah-celah sepeda motor.

    Satu hal yang perlu ditekankan, hindari meletakkan peralatan dan buku panduan pemilik serta servis garansi sembarangan di dalam bagasi bawah jok. Simpanlah benda-benda tersebut di tempat yang telah disediakan khusus di bagian bawah jok.

Demikianlah tips merawat motor dengan sederhana untuk pengendara, agar awet, aman, dan nyaman.

 

(Saepul/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Program DAKOCAN
Program Dakocan Pemkab Cirebon Ditargetkan Menyasar 639.333 Anak
Ketua yayasan ponpes lombok
Terinspirasi Film Walid, Kasus Predator Seks Ketua Yayasan Ponpes di Lombok Terungkap
purnawirawan tni prabowo
Didesak Purnawirawan TNI Soal Gibran, Ini Sikap dari Prabowo
Stabilisasi Harga dan Dorong Perkembangan UMKM Lokal, Disdagin Kota Bandung Bakal Gelar Bazar Mura
Stabilisasi Harga dan Dorong Perkembangan UMKM Lokal, Disdagin Kota Bandung Bakal Gelar Bazar Mura
Windy 'Idol'
Windy 'Idol' Menangis di KPK: Saya Pengen Punya Masa Depan
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden
Headline
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025
Inter
Kondisi Inter Memburuk, Jalan Barcelona Menuju Final Kian Terbuka

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.