Gampang, Begini Cara Instal dan Berlangganan Microsoft Office 365

Microsoft office 365
(Unsplash)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Microsoft office 365 tidak lagi hanya sekadar paket software Office. Dengan aplikasi seperti Word, Excel, PowerPoint, Outlook, dan OneDrive, Microsoft 365 menawarkan lebih dari itu. Pelanggan mendapatkan akses eksklusif ke 1 TB penyimpanan cloud OneDrive.

Ini akan memungkinkan pengguna untuk mengakses file dari mana saja. Dalam panduan ini, kita akan membahas langkah-langkah berlangganan, menginstal, dan menggunakan Microsoft office 365.

Berlangganan

Sebelum dapat menginstal, langkah pertama adalah berlangganan. Berikut adalah langkah-langkahnya:

Berlangganan untuk PC/Laptop

  • Buka situs office.com.
  • Klik “Buat sekarang” dan isi informasi pribadi.
  • Daftar dan masukkan kode verifikasi yang dikirim ke email.
  • Setelah masuk, klik “Buy Office” dan pilih “Buy Now”.
  • Pilih jenis langganan, baik tahunan atau bulanan.
  • Lakukan pembayaran dengan kartu kredit, debit, PayPal, atau rekening bank.
  • Setelah pembayaran berhasil, kamu akan menerima email konfirmasi.

Harga Langganan

Harga langganannya cukup bervariasi. Langganan tahunan sekitar 99,99 dolar per tahun atau sekitar Rp 1.5 jutaan, sementara langganan bulanan sekitar 9,99 dolar AS atau sekitar Rp 155 ribuan.

BACA JUGA: Microsoft 365 vs Office 2021, Apa Bedanya? Yuk Kita Eksplore

Menginstal di Laptop

Setelah berhasil berlangganan, kamu  dapat menginstalnya di laptop. Berikut langkah-langkahnya:

  • Buka situs www.office.com kembali.
  • Pilih “Instal Office” di Beranda Microsoft 365.
  • Pilih “Instal” pada layar Utama Unduh dan instal Microsoft 365.
  • Pilih “Install” pada pop-up berikutnya.
  • Tunggu hingga proses penginstalan selesai.

Menggunakan di Laptop

Setelah menginstal, langkah selanjutnya adalah menggunakan aplikasi. Berikut cara menggunakan Word, Excel, dan PowerPoint:

  • Klik salah satu software yang ingin digunakan, misalnya “Microsoft Word”.
  • Masukkan alamat email dan kata sandi Microsoft.
  • Klik “Accept” pada lisensi.
  • Aplikasi terbuka, dan siap membuat dokumen dan spreadsheet Office.

Dengan demikian, kamu telah berhasil berlangganan, menginstal, dan menggunakan Microsoft office 365 di laptop. Untuk informasi lebih lanjut atau harga terbaru, kunjungi situs Microsoft Office. Semoga panduan ini bermanfaat untuk mendukung aktivitas harianmu.

 

(Kaje/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Pelaku penipuan online
Sindikat Penipuan Online di Sidrap Terbongkar, 40 Pelaku Ditangkap Kodam XIV/Hasanuddin
Bupati Bandung Minta BGN Segera Tentukan Lokus SPPG
Bupati Bandung Minta BGN Segera Tentukan Lokus SPPG
pembekuan sel telur
Luna Maya Lakukan Pembekuan Sel Telur, Cek Manfaatnya!
bahaya konsumsi marshmallow berlebihan
Waspada, Ini Bahaya Konsumsi Marshmallow Berlebihan Pada Anak
1737015454308
Realme 14 Series 5G Segera Meluncur di Indonesia, Hadirkan Aura Gaming dan Performa Kelas Turnamen
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

3

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
ijazah jokowi
Pengunggat Ijazah Jokowi Jadi Tersangka, Kasus Pemalsuan!
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.