Fuji Terbang ke Padang, Jenguk Kakek yang Sedang Sakit

Fuji Padang
(Instagram/@fuji_an)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Kehadiran selebgram Fuji di salah satu bandara di Padang, Sumatera Barat, baru-baru ini membuat heboh media sosial. Tidak sendiri, Fuji datang bersama keluarganya, termasuk sang ayah, Haji Faisal.

Banyak yang penasaran dengan tujuan Fuji jauh-jauh ke Pulau Sumatera Padang tersebut. Ternyata, bukan sekadar liburan yang dilakukan oleh Fuji. Melalui akun TikTok @hobahhh___, diketahui bahwa Fuji memiliki acara keluarga yang perlu diurus.

Ternyata, di balik unggahan-unggahan Fuji di media sosial, ada kabar sedih yang dialami. Mantan pacar dari Thariq Halilintar ini harus pergi ke rumah sakit untuk mengunjungi sang kakek yang kondisinya sedang menurun.

BACA JUGA : Asnawi Mangkualam Trending di Twitter, Fuji Sempat Buka Tabiaat Asli Sang Kapten

“Uti jenguk kakek nya di Padang,” tulis keterangan yang disertakan dalam video tersebut.

Saat mengunjungi sang kakek, Fuji tetap tampil dengan santai. Ia mengenakan atasan berupa kaos oblong berwarna abu-abu. Kakaknya, Frans Faisal, juga ada di sana dan tampil tak kalah simpel dengan kaos berwarna hitam.

 

(Hafidah Rismayanti/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
aktivis GMNI Sukabumi tewas
Aktivis GMNI Tewas Diduga Akibat Penganiayaan, 2 Korban Lainnya Masih Dirawat
Obrob-obrog sahur
Obrog-obrog, Tradisi Unik di Jawa Barat untuk Membangunkan Sahur
El Putra Sarira
El Putra Sarira Jadi Rangga di Film Musikal Rangga & Cinta, Orang Tua Sempat Curiga!
Bu Guru Salsa
Ini Sosok Bu Guru Salsa Viral
harga bbm shell
Lagi Banyak Digandrungi Konsumen, Harga BBM Shell Malah Naik!
Berita Lainnya

1

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

2

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

3

Antisipasi Dampak PHK Sritex, Kemnaker Siapkan Langkah Ini

4

Sebagai Pejuang Ekonomi, Stafsus Wapres Tina Talisa: PKL Berhak Dapat Subsidi LPG 3 Kg

5

KDS Selaras KDM Soal Perubahan Jam Kerja ASN Selama Ramadan
Headline
Farhan Apresiasi Mobil Maung MV3 Buatan PT Pindad
Farhan Apresiasi Mobil Maung MV3 Buatan PT Pindad
disertasi bahlil
DGB UI Temukan Pelanggaran, Menteri Bahlil Harus Ulang Disertasi!
Menhan Serahkan 700 Maung MV3 Buatan Pindad di Lanud Husein
Menhan Serahkan 700 Maung MV3 Buatan Pindad di Lanud Husein
Bayern Munchen
Tekuk VfB Stuttgart, Bayern Munchen Makin Kokoh di Puncak Klasemen

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.